bacakoran.co

Dewangga Tak Persoalkan Adaptasi, Pede Bawa Indonesia ke Olimpiade, Begini Katanya

Alfeandra Dewangga yakin bawa Indonesia ke Olimpiade Paris -pssi-

Kemudian Justin harus kehilangan kesempatan membela Timnas Indonesia U-23 di pertandingan lawan Guinea karena dipanggil Cerezo Osaka. Justin memang dipinjamkan ke Cerezo Osaka oleh Wolverhampton Wanderers.

Gabungnya Deawangga diharapkan bisa menguatkan lini pertahanan Timnas Indonesia saat melawan Guinea nanti.


Rizky Ridho saat ikut latihan bersama Timnas Indonesia U-23-pssi-

Dengan mengusung formasi 3-4-2-1, Dewangga akan menjaga benteng pertahanan Timnas Indonesia melawan Guinea dengan Muhamad Ferarri dan Komang Teguh. 

Dewangga sendiri langsung gabung dengan timnas setibanya di Paris selasa pagi pukul 08.30 waktu Paris.

BACA JUGA:Justin Sulit Gabung, Timnas Berharap pada Elkan, Netizen Mainkan Jempolmu!

"Perjalanan pastinya capek banget. Apalagi saya menempuh perjalanan langsung dari Semarang menuju Jakarta, lalu transit di Singapura, baru ke Paris. Sampe sekitar setengah 9 pagi, baru langsung ke tempat latihan," ujar Dewangga.

"Meski masih merasakan jetlag, Dewangga berusaha untuk beradaptasi dengan cepat. Baik itu terkait dengan materi latihan maupun kondisi cuaca di Paris yang cukup dingin," lanjutnya.

Dewangga yakin Timnas Indonesia bisa berbuat banyak saat meghadapi Guinea karena dia melihat semua pemain dalam kondisi bagus. 

"Chemistry di antara kami sangat baik, jadi Insyaallah saya yakin bisa meraih kemenangan atas Guinea," ujar Dewangga.

"Kalau misi saya sendiri mau, nantinya saya main atau tidak, yang penting Indonesia bisa lolos olimpiade. Itu saja," tegansya.

Dewangga Tak Persoalkan Adaptasi, Pede Bawa Indonesia ke Olimpiade, Begini Katanya

Kumaidi

Kumaidi


bacakoran.co - alfeandra dewangga baru gabung latihan timnas indonesia u-23. dia baru tiba di paris karena memenuhi panggilan pelatih timnas indonesia u-23 shin tae yong.

meski baru gabung, dewangga tidak cemen. dia meyakini bisa melewati masa adaptasi dengan skuad timnas indonesia u-23 ini.

bahkan, dia optimistis bisa cepat menyatu dengan para pemain. saking pedenya, dia sangat semangat untuk mengamankan tiket olimpiade 2024 paris.

ini karena dewangga sudah pernah bersama dengan sebagian besar pemain di timnas indonesia u-23. mereka mayoritas alumni peraih emas sea games 202 kamboja.

"ya paling beberapa ada yang baru. cuma enggak terlalu susah lah untuk adaptasi," tegas dewangga. 

dewangga gabung belakangan dengan timnas indonesia u-23 karena memang baru dipanggil pelatih shin tae yong. 


pemain timnas indonesia u-23 berlatih bersemangat berlatih di paris-pssi-

dia dipanggil untuk perkuat lini belakang timnas indonesia u-23 saat melawan guinea di play off olimpiade 2024 pada 9 mei nanti. 

tenaganya dibutuhkan untuk menambal lubang di lini belakang. ini karena saat melawan guinea nanti, timnas indonesia harus kehilangan rizky ridho dan justin hubner.

rizky ridho harus diparkir karena menjalani hukuman kartu merah. dia mendapat kartu merah saat memperkuat timnas indonesia di babak semifinal piala asia u-23

akibat kartu merah langsung itu, ridho harus diparkir di dua pertandingan. satu pertandingan sudah dijalani saat indonesia bermain melawan irak di babak perebutan tempat ketiga piala asia u-23.

satu pertandingan lagi ya saat timnas indonesia melawan guinea dalam laga perebutan tiket sisa olimpiade 2024 paris.  

kemudian justin harus kehilangan kesempatan membela timnas indonesia u-23 di pertandingan lawan guinea karena dipanggil cerezo osaka. justin memang dipinjamkan ke cerezo osaka oleh wolverhampton wanderers.

gabungnya deawangga diharapkan bisa menguatkan lini pertahanan timnas indonesia saat melawan guinea nanti.


rizky ridho saat ikut latihan bersama timnas indonesia u-23-pssi-

dengan mengusung formasi 3-4-2-1, dewangga akan menjaga benteng pertahanan timnas indonesia melawan guinea dengan muhamad ferarri dan komang teguh. 

dewangga sendiri langsung gabung dengan timnas setibanya di paris selasa pagi pukul 08.30 waktu paris.

"perjalanan pastinya capek banget. apalagi saya menempuh perjalanan langsung dari semarang menuju jakarta, lalu transit di singapura, baru ke paris. sampe sekitar setengah 9 pagi, baru langsung ke tempat latihan," ujar dewangga.

"meski masih merasakan jetlag, dewangga berusaha untuk beradaptasi dengan cepat. baik itu terkait dengan materi latihan maupun kondisi cuaca di paris yang cukup dingin," lanjutnya.

dewangga yakin timnas indonesia bisa berbuat banyak saat meghadapi guinea karena dia melihat semua pemain dalam kondisi bagus. 

"chemistry di antara kami sangat baik, jadi insyaallah saya yakin bisa meraih kemenangan atas guinea," ujar dewangga.

"kalau misi saya sendiri mau, nantinya saya main atau tidak, yang penting indonesia bisa lolos olimpiade. itu saja," tegansya.

Tag
Share