bacakoran.co - ingin punya hp dengan ram 8 gb tapi harganya cuma 2 jutaan.
pasti bisa koko, oppo yang terkenal di indonesia.
ya selain terkenal dengan kualitas kamera yang bagus oppo yang oke dengan harga yang bersahabat.
memiliki ram yang besar adalah salah satu kunci agar hp bisa multitasking dengan lancar dan menjalankan aplikasi berat tanpa masalah.
kalau kamu sedang cari hp oppo dengan ram 8gb dan harganya cuma sekitar 2 jutaan, ada 5 pilihan nih:
1. oppo reno4 f
oppo reno4 f--
hp oppo reno4 f ini punya desain yang keren serta performa yang oke.
dengan chipset mediatek helio p95, ram 8gb, dan memori internal 128gb, kamu bisa menjalankan aplikasi apa pun dengan lancar.
layar fhd+ super amoled 6,43 inci memberikan visual yang jernih dan tajam.
kamera belakang 48mp dan kamera depan 16mp menghasilkan foto dan video yang berkualitas.
baterai 4.000mah dengan pengisian cepat 18w memastikan kamu tetap aktif sepanjang hari.
harga hp oppo reno4 f ini di pasaran sekitar rp 2,6 – rp 2,9 juta.
2. oppo a78 4g
oppo a78 4g
hp oppo a78 4g ini dilengkapi dengan chipset snapdragon 680 dan ram 8gb, jadi bisa buka banyak aplikasi sekaligus tanpa lag.
kapasitas penyimpanan internalnya 256gb dan bisa ditambah hingga 1tb dengan microsd, cocok banget buat yang suka nyimpen banyak foto, video, dan aplikasi.
baterai 5.000mah siap menemani kamu seharian tanpa khawatir kehabisan baterai.
layar amoled dengan sensor sidik jari di layar memberikan pengalaman visual dan keamanan yang oke.
hp oppo a78 4g ini dijual sekitar rp 2,7 – rp 2,9 juta.
3. oppo reno8 t
oppo reno8 t
hp oppo reno8 t punya prosesor mediatek helio g99 dan ram 8 gb.
kapasitas penyimpanan internal 256 gb.
layar amoled 6,43 inci dengan refresh rate 90hz.
modul kamera dengan konfigurasi kamera utama 100 mp, kamera mikrolens 2 mp, dan kamera kedalaman 2 mp, kamera depan 32 mp.
baterai 5000 mah dengan teknologi supervooctm 33w.
harganya sekitar rp 2,7 - 2,9 juta. nggak perlu khawatir kehabisan baterai!
4. oppo a95
oppo a95
hp oppo a95 ini cocok bagi yang suka tampilan stylish.
ram 8gb dan memori internal 128 gb.
ditenagai oleh prosesor qualcomm snapdragon 662.
triple camera belakang 48 mp + 2 mp + 2 mp, kamera selfie 16 mp.
layar 6,43 inci dengan refresh rate 60hz. baterai 5000 mah.
harganya sekitar 2,5 - 2,6 juta.
5. oppo reno5 f
oppo reno5 f
hp oppo reno5 f punya chipset mediatek helio p95 dan ram 8gb agar kamu bisa multitasking dengan lancar.
layar amoled 6,43 inci memberikan pengalaman visual yang keren.
kamera belakang 48mp dengan fitur night plus dan dynamic bokeh, kamera depan 38mp.
baterai 4.310mah dengan fast charging vooc 30w. harga sekitar rp 2,7 – rp 2,9 juta.
kelima hp oppo di atas punya performa yang tangguh dengan ram 8gb dan harganya terjangkau.
pilih yang paling sesuai dengan kebutuhan dan selera kamu ya!
sebelum membeli, cek dulu spesifikasinya sesuai kebutuhan kamu.
bandingkan harga di toko online agar bisa dapet penawaran terbaik.