Siswi SD Viral Kasih Susu Adik Bayi Sambil Nulis di Kelas, Netizen: Anak yang Baik!

Siswi SD viral kasih susu adik bayi sambil ngerjain tugas di kelas--

BACAKORAN.CO - Seorang siswi kelas lima SD di Thailand mendadak jadi sorotan setelah video dirinya memberi susu adik bayinya sambil belajar di kelas viral di media sosial.

Video berdurasi 20 detik yang diunggah di TikTok pada bulan Mei itu menunjukkan gadis kecil ini menggendong bayinya dengan satu tangan sambil menulis dengan tangan lainnya.

Bayi itu terlihat nyaman meminum susu dari botol dan pada satu titik bahkan mengelus pipi kakaknya yang tetap fokus.

Video ini telah ditonton lebih dari 3 juta kali, mendapat lebih 226.000 likes, dan hampir 3.000 komentar.

BACA JUGA:Viral! Aksi Heroik Bule Asal Denmark Bantu Perbaiki Jembatan di Kabupaten Wakatobi Hanya Waktu 24 Jam...

BACA JUGA:Viral! Istri Sah Cukur Rambut Pelakor di Tulung Selapan OKI, Warganet: Menyala...

Menurut Thai PBS World, video ini diunggah oleh Yingggzz, seorang guru di Sekolah Ban Klong Kaem Cham, Prachin Buri.

Siswi kelas lima tersebut adalah putri tertua di keluarganya dan harus menjaga adik bayinya sementara ibunya sedang ada keperluan.

"Bukankah ini lebih baik daripada bolos sekolah demi menjaga adik-adikmu?" tulis Yingggzz dalam keterangannya.

Guru tersebut selalu mengingatkan murid-muridnya agar tidak bolos kelas apapun yang terjadi.

BACA JUGA:15 Penumpang Terluka dalam Kecelakaan Mikrobus Terguling di Dlingo Bantul, Begini Kronologinya...

BACA JUGA:9 Tahun Berlalu, Pihak Kepolisian Pastikan Kasus Akseyna Tetap Berjalan dan Terus di Usut...

Beruntung, adik bayinya cukup tenang dan tidak membuat keributan.

Komentar dari para pengguna TikTok memuji gadis tersebut atas tanggung jawabnya, menyebutnya “kuat” dan “anak yang baik” karena mampu mengerjakan tugas sekolah sekaligus mengasuh adiknya.

Siswi SD Viral Kasih Susu Adik Bayi Sambil Nulis di Kelas, Netizen: Anak yang Baik!

Melly

Melly


bacakoran.co - seorang siswi kelas lima sd di thailand mendadak jadi sorotan setelah dirinya memberi susu adik bayinya sambil belajar di kelas .

video berdurasi 20 detik yang diunggah di tiktok pada bulan mei itu menunjukkan gadis kecil ini menggendong bayinya dengan satu tangan sambil menulis dengan tangan lainnya.

bayi itu terlihat nyaman meminum susu dari botol dan pada satu titik bahkan mengelus pipi kakaknya yang tetap fokus.

video ini telah ditonton lebih dari 3 juta kali, mendapat lebih 226.000 likes, dan hampir 3.000 komentar.

menurut thai pbs world, video ini diunggah oleh yingggzz, seorang guru di sekolah ban klong kaem cham, prachin buri.

siswi kelas lima tersebut adalah putri tertua di keluarganya dan harus menjaga adik bayinya sementara ibunya sedang ada keperluan.

"bukankah ini lebih baik daripada bolos sekolah demi menjaga adik-adikmu?" tulis yingggzz dalam keterangannya.

guru tersebut selalu mengingatkan murid-muridnya agar tidak bolos kelas apapun yang terjadi.

beruntung, adik bayinya cukup tenang dan tidak membuat keributan.

komentar dari para pengguna tiktok memuji gadis tersebut atas tanggung jawabnya, menyebutnya “kuat” dan “anak yang baik” karena mampu mengerjakan tugas sekolah sekaligus mengasuh adiknya.

“saat adiknya besar dan melihat klip ini, dia pasti akan lebih menghargai dan mencintai kakaknya,” tulis salah satu komentar, seperti dikutip dari the straits times, kamis (27/6/2024).

banyak yang juga memuji guru tersebut karena mengizinkan gadis itu membawa bayinya ke kelas.

menanggapi salah satu , yingggzz mengatakan bahwa bayi tersebut tidak membuat keributan, sehingga tetap nyaman berada di kelas.

Tag
Share