Inspirasi Desain Pernak-Pernik Dapur Minimalis untuk Kenyamanan dan Keindahan, Waktu Masak Jadi Lebih Hemat!
Inspirasi pernak pernik dapur minimalis yang buat dapur rapi, nyaman dan lebih luas, serta menghemat waktu masak.--racool_studio/freepik
BACAKORAN.CO – Sebagai salah satu ruangan penting di rumah, dapur berfungsi sebagai tempat mengolah makanan untuk keluarga.
Dengan menerapkan ide-ide desain pernak-pernik, dapur minimalis akan menjadi lebih rapi, efisien, dan menyenangkan untuk digunakan sehari-hari.
Berikut beberapa ide desain pernak-pernik dapur yang bisa kamu terapkan:
1. Gantungan Peralatan Masak
BACA JUGA:Dekorasi Kamar Tidur Impian, Tips Hiasan yang Bikin Makin Nyaman!
Penggunaan pernak-pernik dapur gantungan praktis memudahkanmu untuk mengakses peralatan masak seperti spatula dan pengocok adonan.
Gantungan ini juga menghemat ruang dan menambah estetika dapur.
2. Rak Piring
Rak piring yang ditempatkan di dekat wastafel sebagai pernak-pernik dapur memudahkan proses setelah mencuci peralatan makan.
BACA JUGA:Tips Ampuh Hilangkan Lumut dari Paving Block, Mudah dan Praktis Pakai Bahan di Dapur!
BACA JUGA:Bunga Anggrek Terus Mekar! Panduan Lengkap Menanam Ulang dan Merawatnya
Ini juga memperluas ruang gerak di dapur, sehingga kamu bisa memasak dengan lebih nyaman.
3. Rak Kecil di Sela Ruang