bacakoran.co

Tak Perlu Ke Salon, 7 Cara Hilangkan Komedo Secara Permanen Pakai Bahan Alami , Yuk Intip Caranya...

Cara menghilangkan komedo secara permanen cukup menggunakan bahan alami aja lho.-Lemon8.app.com-

Tak Perlu Ke Salon, 7 Cara Hilangkan Komedo Secara Permanen Pakai Bahan Alami , Yuk Intip Caranya...

Melly

Melly


bacakoran.co - salah satu masalah kulit wajah yang sering dikeluhkan banyak wanita adalah yang bisa diatasi dengan .

komedo bisa bikin kamu nggak nyaman dan menurunkan rasa percaya diri karena pori-pori tampak lebih besar dan wajah dipenuhi atau putih. 

tapi tenang, ada kabar baik buat kamu! bisa dihilangkan dengan berbagai cara.

termasuk dengan bahan alami yang bisa kamu gunakan sendiri di rumah.

komedo terbentuk dari sel-sel kulit mati dan minyak berlebih yang menempel di permukaan kulit.

partikel ini teroksidasi dan jadi kehitaman ketika terpapar udara.

tim bacakoran.co akan membahas bagaimana secara alami dengan menggunakan bahan-bahan yang mudah untuk kamu temukan di sekitar kamu.

cara menghilangkan komedo dengan bahan alami

1. oatmeal dan yogurt

oatmeal memiliki sifat eksfoliasi alami yang bisa membantu mengangkat komedo.

sementara yogurt mengandung asam laktat yang membantu membersihkan pori-pori.

campurkan oatmeal dengan yogurt, lalu aplikasikan pada wajah.

pijat lembut selama beberapa menit sebelum dibilas dengan air hangat.

gunakan masker ini secara rutin untuk hasil terbaik.

2. putih telur dan air perasan lemon

masker putih telur dengan tambahan air perasan lemon memberikan kesegaran pada wajah. 

untuk membuatnya kamu dapat mencampurkan putih telur dengan 2 sendok makan air perasan lemon.

oleskan pada wajah dengan merata.

diamkan selama 20 menit hingga maskernya kering.

kemudian cuci dengan air.

3.  gula dan minyak zaitun

cara menghilangkan komedo secara alami yang lain dengan memanfaatkan gula.

kamu dapat mencampurkan 1 cangkir gula putih dan 3 sendok makan minyak zaitun.

oleskan secara merata pada seluruh wajah sebagai scrub.

lakukan perawatan wajah ini satu kali seminggu untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

4. lemon, garam dan madu

penggunaan lemon, garam dan madu sebagai scrub wajah efektif membantu kamu mengusir komedo pada permukaan kulit wajah.

kandungan dalam tiga bahan alami tersebut bekerja aktif dengan menghilangkan minyak dan membunuh kuman-kuman penyebab masalah kulit.

5. tomat

cara menghilangkan komedo selanjutnya adalah menggunakan tomat.

buah ini mengandung vitamin c dan a yang tinggi.

dimana dapat membantu mengecilkan pori-pori, mencerahkan kulit dan menyerap minyak berlebihan.

untuk menghilangkan komedo kamu cukup oleskan 1 buah tomat dan usapkan ke seluruh bagian wajah.

biarkan sampai kering kemudian bilas dengan air bersih.

6. bubuk kopi

masker wajah dari bubuk kopi juga dapat menjadi bahan alami yang efektif untuk menghilangkan komedo yang membandel lho.

caranya cukup campurkan ½ cangkir bubuk kopi dengan ½ cangkir minyak kelapa.

lalu aduk campuran tersebut sampai bertekstur pasta dan oleskan pada permukaan kulit wajah.

diamkan selama 5 menit sampai maskernya kering.

kemudian cuci dengan air bersih.

hal yang perlu diingat, pastikan kulit kamu tidak memiliki alergi terhadap bubuk kopi sebelum menggunakan cara ini.

bila perlu kamu dapat tanyakan pada dokter cara alami lainnya yang baik untuk kulitmu.

7. lidah buaya

menurut jurnal ilmiah dalam frontiers media sa, lidah buaya menjadi bahan alami yang sangat baik untuk mengatasi masalah kulit berjerawat salah satunya ialah komedo.

kandungan zincpada tanaman ini sangat bermanfaat untuk membersihkan sekaligus mengecilkan pori-pori yang ada di kulit wajah.

Tag
Share