bacakoran.co

Kamu Takut Si Kecil Buka Aplikasi “Aneh”, Ini Loh Aplikasi Pengawasan Anak

Jaman sekarang banyak sekali orang tua yang memberikan handphone ke anak-anaknya. Tapi takukah kamu kalau anak kecil belum bisa nih membedakan mana aplikasi yang layak di buka atau tidak, apalagi jika si kecil susah bisa menginstal aplikasi sendiri. Jika kamu takut si kecil mem buka aplikasi "aneh", ini loh aplikasi yang bisa membantu kamu dalam pengawasan anak. Anak main gadget sudah bukan hal tabu lagi saat ini. Orang tua tidak bisa terus-terusan menghalangi anak menggunakan gadget. Yang paling penting adalah bagaimana mengawasinya, agar anak tidak terperosok ke dalam situs yang berbahaya. Meski begitu, pro dan kontra kerap kali muncul perihal pemberian dan penggunaan gadget pada anak-anak, nyatanya di masa pandemi ini mereka tak dapat lepas dari gadget untuk memfasilitasi kebutuhan belajar. Di sisi lain, pemberian gadget pada anak juga rentan sekali terkena berbagai resiko. Melansir dari cnalifestyle sebuah riset dari DQ Institute, Singapura, menunjukkan 54 persen anak berusia 8-12 tahun yang telah di pegangi gadget beresiko terkena cyberbullying, kecanduan video game, online sexual grooming, dan masih banyak lagi bahaya yang mengintai. baca juga : Jangan Biarin Anak Kamu Main Aplikasi Ini, Berbahaya Tau ! Hal ini sepatutnya menjadi peringatan bagi para orang tua untuk meningkatkan keamanan dan pengawasan terhadap penggunaan gadget pada anak-anak mereka. Nah, bagi kamu yang memiliki kesibukan tapi tetap ingin mengontrol perkembangan si buah hati, berikut beberapa aplikasi yang dapat membantu mengawasi penggunaan gadget pada anak kamu.

Kamu Takut Si Kecil Buka Aplikasi “Aneh”, Ini Loh Aplikasi Pengawasan Anak

Yudha IP

Yudha IP


jaman sekarang banyak sekali orang tua yang memberikan handphone ke anak-anaknya. tapi takukah kamu kalau anak kecil belum bisa nih membedakan mana aplikasi yang layak di buka atau tidak, apalagi jika si kecil susah bisa menginstal aplikasi sendiri. jika kamu takut si kecil mem buka aplikasi "aneh", ini loh aplikasi yang bisa membantu kamu dalam pengawasan anak. anak main gadget sudah bukan hal tabu lagi saat ini. orang tua tidak bisa terus-terusan menghalangi anak menggunakan gadget. yang paling penting adalah bagaimana mengawasinya, agar anak tidak terperosok ke dalam situs yang berbahaya. meski begitu, pro dan kontra kerap kali muncul perihal pemberian dan penggunaan gadget pada anak-anak, nyatanya di masa pandemi ini mereka tak dapat lepas dari gadget untuk memfasilitasi kebutuhan belajar. di sisi lain, pemberian gadget pada anak juga rentan sekali terkena berbagai resiko. melansir dari  sebuah riset dari dq institute, singapura, menunjukkan 54 persen anak berusia 8-12 tahun yang telah di pegangi gadget beresiko terkena cyberbullying, kecanduan video game, online sexual grooming, dan masih banyak lagi bahaya yang mengintai. baca juga :  hal ini sepatutnya menjadi peringatan bagi para orang tua untuk meningkatkan keamanan dan pengawasan terhadap penggunaan gadget pada anak-anak mereka. nah, bagi kamu yang memiliki kesibukan tapi tetap ingin mengontrol perkembangan si buah hati, berikut beberapa aplikasi yang dapat membantu mengawasi penggunaan gadget pada anak kamu.
Tag
Share