Jelang Pilkada 2024, Pasangan Dani Hamdani - Sukatno Memimpin Hasil Polling Pilwakot Bengkulu...
Dani Hamdani - Sukatno menjadi pasangan dengan poling suara terbanyak di Bengkulu--ikobengkulu.com
Pasangan ini diusung oleh partai PAN dan PDIP. Dedy Wahyudi adalah mantan bos TV lokal RBTV dan wakil walikota sebelumnya.
Sedangkan Ronny Tobing merupakan ketua PMI Kota Bengkulu.
BACA JUGA:PDIP Akan Usung Anies - Rano Karno di Pilkada Jakarta, Lawan RK-Suswono, Kapan Deklarasi?
BACA JUGA:Gagal Maju di Pilgub 2024, Kaesang Pangarep Tetap Bisa Nyalon Pilkada Jadi Bupati Atau Walikota...
Posisi Ketiga: Benny Suharto - Farizal
Diposisi ketiga ini diduduki oleh pasangan Benny Suharto - Farizal dengan perolehan 18,5% atau 834 suara.
Mereka baru-baru ini diumumkan sebagai pasangan oleh partai tersebut, dan dikenal sebagai calon Hanura.
Benny Suharto adalah seorang pengusaha sukses, dan Farizal berharap bisa menarik lebih banyak dukungan seiring mendekatnya pendaftaran.
BACA JUGA:Krisdayanti Batal Mundur, Mantap Maju di Pilkada Kota Batu 2024
Posisi Keempat: Dedy Ermansyah - Nuragiyanti
Pada posisi keempat terdapat pasangan Dedy Ermansyah - Nuragiyanti Dewi Permatasari dengan memperoleh 5,8% atau 261 suara.
Kedua pasangan ini diusung oleh Garinda, Nasdem, dan Demokrat.
Posisi Kelima: Ariyono Gumay - Harialyyanto