PALEMBANG, BACAKORAN.CO - Baru-baru ini ada pernyataan menurut hasil riset yang dilakukan oleh SMERU Institute, anak yang terlahir dalam keluarga miskin cenderung tetap dalam kondisi miskin pada saat mereka dewasa.
Hal ini di sebabkan oleh beberapa faktor yang terjadi dalam kehidupan mereka saat dewasa nanti.
Ini adalah beberapa faktor kemiskinan, yuk simak
Pertama, anak yang terlahir miskin akan tetap dalam kondisi miskin ketika dewasa nanti. Riset ini menunjukkan adanya kesenjangan yang signifikan di Indonesia, di mana keluarga miskin cenderung sulit untuk memperbaiki kondisi finansial mereka.
BACA JUGA:JANGAN DIHAPUS! 7 Platform Penghasil Uang cuma dari Upload Foto
Riset ini di lakukan dengan mengambil sampel sekitar 6.000 orang dari keluarga miskin pada tahun 2007
Di lanjutkan dengan mengobservasi kondisi finansial mereka pada tahun 2014.
Hasil riset menunjukkan bahwa hanya sekitar 7% dari keluarga miskin yang berhasil meningkatkan status mereka menjadi kelas menengah pada tahun 2014.
BENARKAH! Anak yang Terlahir Dari Keluarga Miskin Akan Tetap Miskin Sampai Mereka Dewasa
Deby Tri
Deby Tri
palembang, bacakoran.co - baru-baru ini ada pernyataan menurut hasil riset yang dilakukan oleh , anak yang terlahir dalam keluarga miskin cenderung tetap dalam kondisi miskin pada saat mereka dewasa.
hal ini di sebabkan oleh beberapa faktor yang terjadi dalam kehidupan mereka saat dewasa nanti.
ini adalah beberapa faktor kemiskinan, yuk simak
pertama, anak yang terlahir miskin akan tetap dalam kondisi miskin ketika dewasa nanti. riset ini menunjukkan adanya kesenjangan yang signifikan di indonesia, di mana keluarga miskin cenderung sulit untuk memperbaiki kondisi finansial mereka.
riset ini di lakukan dengan mengambil sampel sekitar 6.000 orang dari keluarga miskin pada tahun 2007
di lanjutkan dengan mengobservasi kondisi finansial mereka pada tahun 2014.
hasil riset menunjukkan bahwa hanya sekitar 7% dari keluarga miskin yang berhasil meningkatkan status mereka menjadi kelas menengah pada tahun 2014.