bacakoran.co

Peringkat Jomplang Arab Saudi dengan Indonesia, Saksikan Duelnya Jumat Dini Hari di Televisi Ini

Timnas Indonesia saat latihan di Arab Saudi-pssi-

BACAKORAN.CO - Timnas Indonesia bukan lawan sepadan bagi Arab Saudi. Ini jika penampilan kedua tim dilihat dari peringkat klasemen FIFA. 

Di klasemen FIFA, Timnas Indonesia berada di posisi 56. Sementara Indonesia ada di posisi ke-133. 

Namun pertandingan dipastikan mencuri perhatian. Ini karena Indonesia tampil dengan kekuatan berbeda dalam pertandingan yang akan disiarkan langsung RCTI pukul 00.30 WIB pada Jumat dini hari (6/9). 

Ada 11 pemain naturalisasi di skuad Timnas Indonesia. Mereka juga memiliki pengalaman yang baik. 

Ini karena mereka main sebagai starter di klub masing-masing. Misal, Maarten Paes yang merupakan penjaga gawang utama di FC Dallas, Amerika Serikat.

BACA JUGA:14 Penggawa Timnas Indonesia Umrah Dulu sebelum Lawan Arab Saudi, Begini Kata Ragnar

Kemudian Justin Hubner merupakan penggawa Wolverhampton Wanderers U-21. Lalu Calvin Verdonk yang merupakan pemain inti NEC Nijmegen, Belanda.


Rizky Ridho saat berlatih dbawah guyuran hujan-pssi-

Lalu Jay Idzes main inti bersama Venezia, Italia. Selanjutnya Sandy Walsh merupakan tulang punggung KV Mechelen Belgia dan di Belgia juga ada Shayne Pattynama bersama KAS Eupen.

Masih di Belgia, di sana juga ada Ragnar Oratmangoen bersama FCV Dender. 

Di Inggris, ada Nathan Tjoe bersama Swansea City. Lalu Ivar Jenner andalan Jong Utrecht Belanda, Rafael Struick jadi inti di ADO Den Haag Belanda.      

BACA JUGA:Babak Belur di Seoul EOUC 2024, Timnas Indonesia U-20 Siap Bersaing di Kualifikasi Piala Asia U-20 2025

Saat melakukan persiapan di Arab Saudi, Timnas Indonesia mengalami cuaca yang di luar prediksi. Ini karena di Arab Saudi Timnas Indonesia latihan di bawah guyuran hujan.

"Hujan deras dan bersalju. Situasi itu membuat fokus pemain sedikit kurang baik," jelas Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong. 

Peringkat Jomplang Arab Saudi dengan Indonesia, Saksikan Duelnya Jumat Dini Hari di Televisi Ini

Kumaidi

Kumaidi


bacakoran.co - timnas indonesia bukan lawan sepadan bagi arab saudi. ini jika penampilan kedua tim dilihat dari peringkat klasemen fifa. 

di klasemen fifa, timnas indonesia berada di posisi 56. sementara indonesia ada di posisi ke-133. 

namun pertandingan dipastikan mencuri perhatian. ini karena indonesia tampil dengan kekuatan berbeda dalam pertandingan yang akan disiarkan langsung rcti pukul 00.30 wib pada jumat dini hari (6/9). 

ada 11 pemain naturalisasi di skuad timnas indonesia. mereka juga memiliki pengalaman yang baik. 

ini karena mereka main sebagai starter di klub masing-masing. misal, maarten paes yang merupakan penjaga gawang utama di fc dallas, amerika serikat.

kemudian justin hubner merupakan penggawa wolverhampton wanderers u-21. lalu calvin verdonk yang merupakan pemain inti nec nijmegen, belanda.


rizky ridho saat berlatih dbawah guyuran hujan-pssi-

lalu jay idzes main inti bersama venezia, italia. selanjutnya sandy walsh merupakan tulang punggung kv mechelen belgia dan di belgia juga ada shayne pattynama bersama kas eupen.

masih di belgia, di sana juga ada ragnar oratmangoen bersama fcv dender. 

di inggris, ada nathan tjoe bersama swansea city. lalu ivar jenner andalan jong utrecht belanda, rafael struick jadi inti di ado den haag belanda.      

saat melakukan persiapan di arab saudi, timnas indonesia mengalami cuaca yang di luar prediksi. ini karena di arab saudi timnas indonesia latihan di bawah guyuran hujan.

"hujan deras dan bersalju. situasi itu membuat fokus pemain sedikit kurang baik," jelas pelatih timnas indonesia shin tae yong. 


pelatih shin tae yong ketika memberkan instruksi latihan di arab saudi-pssi-

kata shin tae yong, fokus persiapan timnas adalah melihat kesiapan pemain. kondisi pemain menjadi perhatian karena pertandingan melawan arab saudi sangat penting bagi timnas indonesia. 

"yang menjaid perhatian kami adalah bagaiman performa pemain. mereka meningkat atau tidak," jelasnya. 

shin tae yong juga senang dengan gabungnya maarten paes. kiper dallas fc itu bisa menjadi tumpuan di bawah mistar gawang.

sekalipun maarten belum bisa menunjukkan performa terbaiknya. 


maarten paes saat ikut latihan timnas indonesia di arab saudi-pssi-

"kondisi maarten tidak jelek. tapi yang pasti dia capek karena lama berada di perjalanan. kami belum bisa cek lebih detail karena tidak masuk sesi latihan pertama," jelas shin tae yong.

hanya, maarten paes belum bisa diturunkan saat indonesia melawan arab saudi. ini karena dia telat didaftarkan untuk pertandingan melawan arab saudi.

saat itu, maarten masih disibukkan dengan pergantian kewarganegaraannya. pergantiannya menjadi wni dapat pengakuan fifa setelah pendaftaran pemain untuk laga melawan arab saudi ditutup. 

 

Tag
Share