bacakoran.co

Bisa Pakai Teflon! Resep Ayam Bakar Kecap ala Chef Devina Hermawan yang Lezat dan Bikin Nagih, Cobain Moms...

Resep Ayam Bakar Kecap ala Chef Devina Hermawan yang bikin nagih--YouTube - Devina Hermawan

4. Masukkan serai, daun salam, merica, dan margarin tumis hingga matang kemudian masukkan ayam, aduk rata. 

5. Tambahkan air, kecap manis, garam, kaldu, dan gula pasir masak hingga meresap di api sedang selama 25 menit, tiriskan. 

6. Sisihkan bumbu ungkepan ke dalam mangkuk lalu campurkan dengan margarin, aduk rata. 

7. Panaskan wajan, masukkan ayam lalu oles dengan bumbu oles, panggang hingga matang. 

BACA JUGA:Resep Bolu Kukus Marmer ala Chef Devina Hermawan yang Legit dan Cantik, Yakin Ga Mau Coba?

BACA JUGA:Bikin Ngunyah Terus! Resep Ayam Goreng Lengkuas ala Chef Devina Hermawan yang Gurih, Fix Nagih Moms...

8. Untuk oven atau air fryer, panggang ayam dan terong yang telah dioles bumbu di suhu 170 derajat celcius selama 15 menit. 

9. Ayam bakar kecap siap disajikan dengan pelengkap. 

Itulah resep ayam bakar kecap ala Chef Devina Hermawan yang lezat dan nagih. Selamat mencoba! 

Bisa Pakai Teflon! Resep Ayam Bakar Kecap ala Chef Devina Hermawan yang Lezat dan Bikin Nagih, Cobain Moms...

Ayu

Ayu


bacakoran.co - punya stok ayam tapi bosen cuma digoreng aja? yuk coba bikin ayam bakar kecap ala ini. 

resep ayam bakar kecap ala chef devina hermawan ini sangat lezat dan enak.

untuk membuat ayam bakar ini, moms juga bisa lho menggunkan teflon dirumah tanpa harus menggunakan arang. 

ayam bakar kecap ala ini memiliki rasa yang gurih, pedas dan manis. 

ayam bakar kecap ini juga sangat nikmat jika dicocol dengan sambal yang pedas beserta lalapangan yang segar. 

penasaran bagaimana cara membuat bakar kecap yang lezat hanya menggunakan teflon dirumah? yuk simak disini moms! 

berikut ini resep ayam bakar kecap ala yanng lezat dan bikin nagih. 

bahan marinasi ayam:

- 2 ekor ayam, potong 4 bagian

- 2 buah jeruk nipis

- 1 sdt garam

- 1 sdt kaldu

- 8 sdm kecap manis

- 2 sdm air asam jawa, opsional

bahan bumbu halus:

- 8 siung bawang putih

- 10 siung bawang merah

- 4 butir kemiri cm kunyit

- 6 cm lengkuas

- 3 buah cabai merah tanjung / 8 buah cabai keriting

- 1 sdt ketumbar sangrai

- 1 sachet terasi

- minyak secukupnya

bahan lainnya:

- 2 batang serai, potong, geprek

- 4 lembar daun salam

- 1 sdm margarin

- 1/2 sdt merica

- 1 sdt kaldu bubuk

- 1/2 sdt garam

- 1 sdm gula pasir

- 4 sdm kecap manis

- 700 ml air

bahan oles:

- bumbu ungkepan

- 2 sdm margarin

pelengkap:

- nasi

- terong, potong sambal bawang 

- kemangi

- bawang goreng

cara membuat:

1. masukkan garam secukupnya dan perasan jeruk nipis ke dalam ayam, aduk rata. diamkan 5-10 menit lalu bilas, tiriskan. 

2. masukkan kecap manis, air asam jawa, garam, dan kaldu bubuk, aduk rata, tutup dengan plastik wrap lalu diamkan 3-4 jam atau semalaman di dalam kulkas. 

3. haluskan bawang putih, bawang merah, kemiri, lengkuas, kunyit, ketumbar, terasi, cabai merah, dan sedikit minyak dengan blender lalu tumis hingga setengah matang. 

4. masukkan serai, daun salam, merica, dan margarin tumis hingga matang kemudian masukkan ayam, aduk rata. 

5. tambahkan air, kecap manis, garam, kaldu, dan gula pasir masak hingga meresap di api sedang selama 25 menit, tiriskan. 

6. sisihkan bumbu ungkepan ke dalam mangkuk lalu campurkan dengan margarin, aduk rata. 

7. panaskan wajan, masukkan ayam lalu oles dengan bumbu oles, panggang hingga matang. 

8. untuk oven atau air fryer, panggang ayam dan terong yang telah dioles bumbu di suhu 170 derajat celcius selama 15 menit. 

9. ayam bakar kecap siap disajikan dengan pelengkap. 

itulah resep ayam bakar kecap ala yang lezat dan nagih. selamat mencoba! 

Tag
Share