bacakoran.co

Pengakuan Mengejutkan Kernet Truk soal Kecelakaan Tragis yang Tewaskan Sopir dan Ajudan Kapolres Boyolali

Pengakuan dari kernet truk soal kecelakaan tragis yang tewaskan sopir dan ajudan kapolres boyolali--

BACAKORAN.CO - Kecelakaan maut yang melibatkan truk pengangkut tiang listrik dan mobil Fortuner Kapolres Boyolali, AKBP Muhammad Yoga, terjadi di Tol Kandeman, Batang.

Kernet truk, Purwanto, mengungkapkan kronologi kejadian yang mengejutkan. 

Awalnya, Purwanto merasa ada yang tidak beres dengan truknya.

"Saya kira bannya pecah, truknya terasa berat banget. Saya pelan-pelan minggir, berhenti, lalu turun cek ban," cerita Purwanto saat ditemui di lokasi kejadian, Selasa (1/10/2024). Dikutip dari news.detik.com (1/10/24)

BACA JUGA:Heboh Isu Cerai! Paula Verhoeven Pergi Umrah Tanpa Baim Wong, Ternyata Ini Alasannya

BACA JUGA:Mobil Kapolres Boyolali Alami Kecelakaan di Tol Batang Jawa Tengah, Ajudan dan Sopir Meninggal Dunia

Setelah memeriksa ban sebelah kiri dan ternyata tidak ada masalah, Purwanto berputar untuk memeriksa sisi kanan truk.

Di sanalah ia terkejut melihat sebuah mobil Fortuner nyangkut di bagian belakang truk.

"Pas saya lihat ke kanan, ternyata ada mobil nyangkut di belakang truk. Kaget banget, lemas rasanya," ucap Purwanto.

Yang bikin heran, Purwanto mengaku tidak merasakan benturan besar saat kecelakaan terjadi.

BACA JUGA:Viral! Kecelakaan Motor di Pagedangan, Polisi Klarifikasi Bukan Tabrak Lari!

BACA JUGA:Kronologi Tragis Kecelakaan Maut Keluarga Pallubasa Serigala, Mantan Walikota Makassar Jadi Saksi!

"Nggak ada kerasa benturan sama sekali. Pas lihat ada mobil, baru sadar ada kecelakaan," jelasnya.

Purwanto menduga, mobil Fortuner tersebut mencoba menyalip truk tronton yang sudah berada di jalur lambat.

Pengakuan Mengejutkan Kernet Truk soal Kecelakaan Tragis yang Tewaskan Sopir dan Ajudan Kapolres Boyolali

Melly

Melly


bacakoran.co - kecelakaan maut yang melibatkan truk pengangkut tiang listrik dan mobil fortuner , akbp muhammad yoga, terjadi di tol kandeman, batang.

kernet truk, purwanto, mengungkapkan kronologi kejadian yang mengejutkan. 

awalnya, purwanto merasa ada yang tidak beres dengan truknya.

"saya kira bannya pecah, truknya terasa berat banget. saya pelan-pelan minggir, berhenti, lalu turun cek ban," cerita purwanto saat ditemui di lokasi kejadian, selasa (1/10/2024). dikutip dari (1/10/24)

setelah memeriksa ban sebelah kiri dan ternyata tidak ada masalah, purwanto berputar untuk memeriksa sisi kanan truk.

di sanalah ia terkejut melihat sebuah mobil fortuner nyangkut di bagian belakang truk.

"pas saya lihat ke kanan, ternyata ada mobil nyangkut di belakang truk. kaget banget, lemas rasanya," ucap purwanto.

yang bikin heran, purwanto mengaku tidak merasakan benturan besar saat kecelakaan terjadi.

"nggak ada kerasa benturan sama sekali. pas lihat ada mobil, baru sadar ada kecelakaan," jelasnya.

purwanto menduga, mobil fortuner tersebut mencoba menyalip truk tronton yang sudah berada di jalur lambat.

namun, nahas, kecelakaan tak bisa dihindari, mengakibatkan tewasnya sopir dan ajudan kapolres boyolali.

sebelumnya, kapolres boyolali akbp muhammad yoga mengalami kecelakaan di km 346 ruas tol pemalang-batang, selasa dini hari dan dua orang tewas dalam kecelakaan mobil ini.

kombes pol. artanto kabid humas polda jawa tengah telah membenarkan kejadian naas ini dan telah menewaskan sopir dan anjudan kapolres boyolali tersebut.

ini di karenakan mobil yang ditumpanginya menabrak truk pembawa tiang listrik.

"kendaraan beliau menabrak bagian belakang truk tronton membawa tiang listrik. mengakibatkan meninggal dunia di tempat. dugaan penyebab kejadian masih penyelidikan. masih proses penyelidikan ditlantas," jelas artanto, dikutip bacakoran.co dari , selasa, (1/9/2024).

korban yang meninggal masing-masing duduk di kursi bagian depan dan akbp muhammad yoga selamat dalam kejadian ini dan dilarikan ke rumah sakit untuk diperiksa lebih lanjut.

kecelakaan mobil ini terjadi di tol kandeman km 345+800 pukul 01.25 wib dan mobil fortuner yang ditumpangi korban sedang menuju ke arah jakarta yang ingin menemui keluarga yang sakit.

"kurang lebih pukul 01.25 laka lantas di tol kandeman km 346+800. kecelakaan melibatkan kapolres boyolali," kata kabid humas polda jateng kombes artanto di mapolrestabes semarang, kecamatan semarang selatan.

dan penyebab kecelakaan ini ujar kombes pol artanto masih dalam penyelidikan direktorat lalu lintas polda jawa tengah.

"untuk penyebabnya, masih dalam penyelidikan. dua korban meninggal dunia di tempat kejadian," ujarnya.

Tag
Share