bacakoran.co

Wow, Kevin Dijk Jadi Pemain Indonesia Pertama yang Tampil di Liga Champions

Kevin Dijk (kiri) saat bertarung dengan gelandang Manchester City, Jack Grealish di Liga Champions tahun 2023 lalu.--

Wow, Kevin Dijk Jadi Pemain Indonesia Pertama yang Tampil di Liga Champions

Zulhanan

Zulhanan


bacokoran.co – pemain keturunan indonesia, sudah ramai diperbincangkan di media sosial. bek kanan milik klub ini akan segera mengurus berkas kepindahan warga negara. dia akan terbang ke jakarta untuk menjadi warga negara indonesia (wni) dalam waktu dekat ini.  

kabar kepastian kevin akan berpindah kewarganegaraan diunggah oleh akun @zulham.subari. dalam tanggapan layar yang  posting di media sosial, @zulham.subari tak sengaja melakukan chat kepada pemain berusia 28 tahun itu.

niat awalnya sih ingin memberikan gambar wajah keren kevin diks sebagai kado ulang tahun kepadanya yang jatuh pada tanggal 6 oktober lalu. rupanya direspon secara positif oleh kevin diks dengan penuh semangat. 

"hello bro, bolehkah saya mengirim gambar saya?" tulis @zulham.subari. kevin diks kemudian membalas pesan tersebut. "hey anda memiliki bakat dalam menggambar. saya bangga bisa digambar anda. terima kasih," tulis diks. 

"apa maksud anda akan mengirimi saya gambar?," lanjutnya. "saya berharap bisa ke jakarta segera. jadi anda tidak perlu mengirimnya (bisa diberikan langsung)", tutupnya.

komentar terakhir inilah yang membuat netizen ri langsung heboh bukan kepalang. banyak fans timnas indonesia berharap dia menjadi bagian dari timnas indonesia yang akan berjuang selama kualifikasi zona asia. 

sepak terjang kevin diks di eropa tidak pernah diragukan lagi. dia pernah memperkuat klub top belanda dan italia. seperti vittese arnhem, , dan empoli. bahkan dia akan menjadi satu-satunya pemain indonesia yang pernah tampil di liga champions bersama fc copenhagen. 

diks telah tampil sebanyak 5 laga empat diantaranya menjadi starter di liga champions eropa. itu terjadi pada musim 2022-2023. prestasi terbaiknya  mampu menahan imbang manchester city dengan skor 0-0 di kandang sendiri pada match day keempat penyisihan grup g. 

begitu juga pada penyisihan terakhir, kevin diks berhasil menahan imbang salah satu raksasa bundesliga jerman, borussia dortmund dengan skor 1-1 di kandang sendiri. 

sedangkan mees hilgers juga menjadi pemain indonesia pertama yang tampil di liga europa atau kasta kedua dibawah liga champions. pada musim ini hilgers telah dua kali tampil bersama fc twente berlaga di liga europa. 

laga pertama mampu membawa fc twente menahan imbang manchester united dengan skor 1-1 di stadion old trafford. pada laga kedua kembali bermain imbang saat menjamu tim asuhan jose mourinho, fenerbahce dengan skor 0-0. 

ketua badan timnas (btn), arya sinulingga telah membocorkan ada mengadakan pendekatan dengan pemain grade a. ternyata pemain yang dimaksud adalah kevin diks. pemain kelahiran apeldoorn, 6 oktober 1996 ini mengaku telah dihubungi oleh pssi. 

“pssi menelepon agen saya untuk pertama kalinya. tentu saja menjadi kehormatan besar bahwa mereka berpikir saya akan menjadi tambahan yang berharga bagi tim. saya belum mengambil keputusan. tapi saya juga harus realistis, jadi lihat saja apa yang akan terjadi,” tulis kevin diks.

komentar unggahan kevin diks langsung dikomentari para netizen indonesia. kebanyakan dari fans timnas indonesia menginginkan kevin diks segera berubah pikiran dan bisa menjadi bagian dari skuad timnas indonesia. 

“kita memang butuh seorang pemain yang hebat,” tulis akun bernama y4nf4t di x (twitter). “memang posisi striker dong yang dibutuhkan timnas indonesia,” timpal akun bernama yingki_bank. “angkutttt,” tulis supporter timnas indonesia bernama xyznan04. 

jika tidak ada halangan proses naturalisasi kevin diks bakal dikebut pada bulan oktober 2024. dia diharapkan sudah menjadi pemain timnas indonesia pada bulan november 2024 dan bisa diturunkan saat indonesia menjamu timnas jepang tanggal 14 november 2024. 

jika melihat secara statistik, permainan kevin diks jauh lebih hebat dari pemain keturunan indonesia manapun yang memperkuat klub eropa. jebolan akademi sepak bola vittese anhem ini punya produktivitas gol yang sangat tinggi. 

selama tiga musim memperkuat klub elit liga denmark, fc copenhagen dia telah mencetak 10 gol dari 91 pertandingan. jumlah itu cukup lumayan. apalagi kevin diks pernah bermain di liga champions pada musim 2022-2023 lalu. 

sedangkan ole romeny yang banyak dirumorkan akan digaet pssi ternyata produktivitas golnya sangat minim. penyerang yang saat ini memperkuat klub eredivisie belanda, utrech ini hanya mencetak 3 gol dari 22 pertandingan. (*)

 

Tag
Share