bacakoran.co

Siap-Siap! 2 Pemain Setengah Indonesia Ini Akan ke Jakarta untuk Timnas Indonesia

Mauro zijlstra siap ke Jakarta untuk naturalisasi-screeshot ig mauro Ziljstra-

BACAKORAN.CO - Mengulik siapa pemain naturalisasi yang akan memperkuat Timnas Indonesia memang menarik. Ini karena kebangkitan sepak bola Indonesia saat ini tak lepas dari gebrakan menaturalisasi pemain.

Timnas Indonesia terakhir kali diperkuat hingga 13 pemain nasturalisasi. Saat melawan Bahrain dan China, Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae Yong memanggil 13 pemain berdarah setengah Indonesia yang berpaspor hijau.

Mereka adalah Mees Hilgers, Jay Idzes, Calvin Verdonk, Sandy Walsh, Shayne Pattynama, Thom Haye, dan Ivar Jenner. Lalu ada juga Nathan Tjoe, Rafael Struick, Ragnar Oratmangoen, Jordi Amat, Eliano Reijnders, dan Maarten Paes.

Gabungan pemain naturalisasi dengan pemain asli Indinesia membuat perjalanan Indonesia hampir menembus Piala Dunia 2026. Kini mereka berada di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

BACA JUGA:Kalah 1-2 dari China, Indonesia Tetap di Peringkat 5 Grup C Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia

Sampai di sini artinya Indonesia selangkah lagi menapak di Piala Dunia 2026 yang diselenggarakan di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko.

Indonesia bisa tampil di putaran final Piala Dunia 2026 jika mampu bersaing di Grup C dengan mengunci posisi 1 atau 2 di klasemen akhir. Dua posisi teratas akan langsung ke Piala Dunia 2026.

Untuk Zona Asia, Piala Dunia 2026 mendapatkan jatah 8,5 tiket. Ini diperebutkan oleh 16 tim yang dibagi menjadi tiga grup di Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Selain peringkat 1 dan 2 di Ronde 3, tim yang ada di peringkat 3 dan 4 Ronde 3 akan melaju ke Ronde 4.


Mauro Ziljstra saat memperkuat Volendam -screenchot ig mauro Ziljstra-

Sebanyak 6 tim peringkat 3 dan 4 akan bersaing perebutkan 2,5 tiket. Dengan dibagi menjadi dua grup, enam tim itu akan menyusul ke Piala Dunia 2026.

Setengah tiket lagi akan diperebutkan oleh peringkat dua di masing-masing grup Ronde 4. Pemenangnya akan melawan tim asal konfederasi lain untuk memastikan tiket ke Piala Dunia 2026.

BACA JUGA:Catat! Indonesia Pernah Kalahkan China di Kualifikasi Piala Dunia

Saat ini, perjuangan Indonesia masih tertahan di Grup C. Indonesia kini ada di peringkat 5 klasemen grup C dengan 3 angka dari hasil tiga imbang dan sekali tumbang.

Siap-Siap! 2 Pemain Setengah Indonesia Ini Akan ke Jakarta untuk Timnas Indonesia

Kumaidi

Kumaidi


bacakoran.co - mengulik siapa pemain naturalisasi yang akan memperkuat timnas indonesia memang menarik. ini karena kebangkitan sepak bola indonesia saat ini tak lepas dari gebrakan menaturalisasi pemain.

timnas indonesia terakhir kali diperkuat hingga 13 pemain nasturalisasi. saat melawan bahrain dan china, pelatih timnas indonesia shin tae yong memanggil 13 pemain berdarah setengah indonesia yang berpaspor hijau.

mereka adalah mees hilgers, jay idzes, calvin verdonk, sandy walsh, shayne pattynama, thom haye, dan ivar jenner. lalu ada juga nathan tjoe, rafael struick, ragnar oratmangoen, jordi amat, eliano reijnders, dan maarten paes.

gabungan pemain naturalisasi dengan pemain asli indinesia membuat perjalanan indonesia hampir menembus piala dunia 2026. kini mereka berada di ronde 3 kualifikasi piala dunia 2026 zona asia.

sampai di sini artinya indonesia selangkah lagi menapak di piala dunia 2026 yang diselenggarakan di amerika serikat, kanada, dan meksiko.

indonesia bisa tampil di putaran final piala dunia 2026 jika mampu bersaing di grup c dengan mengunci posisi 1 atau 2 di klasemen akhir. dua posisi teratas akan langsung ke piala dunia 2026.

untuk zona asia, piala dunia 2026 mendapatkan jatah 8,5 tiket. ini diperebutkan oleh 16 tim yang dibagi menjadi tiga grup di ronde 3 kualifikasi piala dunia 2026.

selain peringkat 1 dan 2 di ronde 3, tim yang ada di peringkat 3 dan 4 ronde 3 akan melaju ke ronde 4.


mauro ziljstra saat memperkuat volendam -screenchot ig mauro ziljstra-

sebanyak 6 tim peringkat 3 dan 4 akan bersaing perebutkan 2,5 tiket. dengan dibagi menjadi dua grup, enam tim itu akan menyusul ke piala dunia 2026.

setengah tiket lagi akan diperebutkan oleh peringkat dua di masing-masing grup ronde 4. pemenangnya akan melawan tim asal konfederasi lain untuk memastikan tiket ke piala dunia 2026.

saat ini, perjuangan indonesia masih tertahan di grup c. indonesia kini ada di peringkat 5 klasemen grup c dengan 3 angka dari hasil tiga imbang dan sekali tumbang.

indonesia masih sisakan 6 pertandingan untuk menjaga peluang bisa ke piala dunia 2026. dari jumlah laga ini, dua di antaranya melawan jepang. 

salah satunya jadwal pada november nanti di sugbk senayan, jakarta pusat. indonesia akan melawan jepang pada 15 november 2024 dan menghadapi arab saudi pada 19 november 2024.        

menarik untuk disimak, siapa pemain naturalisasi selanjutnya yang akan memperkuat timnas indonesia untuk bantu ke piala dunia 2026. 

dari bocoran youtuber dengan akun yussa nugraha, ada dua pemain yang berpeluang menjadi warga negara indonesia. keduanya akan menyusul kevin diks ke jakarta dalam waktu dekat.

dua pemain itu adalah striker mauro zijlstra dan gelandang jairo riedewald. jairo keturunan manado kelahiran 9 september 1996 dengan tinggi 182 cm.

kemudian mauro merupakan penyerang blasteran belanda-bandung. neneknya memiliki garis keturunan pernah tinggal di bandung. ayahnya juga setengah indonesia.

keduanya dikabarkan akan segera ke jakarta untuk menjalani proses naturalisasi guna memperkuat timnas indonesia.

menurut yussa, jairo tipe pemain yang dibutuhkan timnas indonesia untuk perkuat lini tengah dan sisi pertahanan. jairo memiliki kualitas untuk menjaga keseimbangan lini tengah. 

"dia bisa bermain untuk gelandang bertahan dan playmaker. saat ini indonesia memiliki thom haye di posisi itu, masuknya jairo akan menguatkan keberadaan mereka di lini tengah," jelas yussa melalui youtube-nya.

"dari teman saya di belanda. dia podcast besar juga di sana. jairo positif akan ke timnas indonesia. kemudian mauro juga akan ke jakarta setelah dokumennya beres," lanjutnya. 

Tag
Share