bacakoran.co

Panduan Lulus SKD CPNS 2024, Yuk Ketahui Nilai Tertinggi dan Passing Grade Wajib Dicapai Peserta!

Ini nilai tertinggi dan Passing Grade SKD CPNS 2024 --lampung.kemenkumham.go.id

Skor maksimum 150. Tes ini terdiri dari 30 soal, dengan nilai 5 untuk jawaban benar dan 0 untuk salah atau tidak menjawab.

BACA JUGA:Inilah Link dan Cara Memantau Live Score Hasil SKD CPNS 2024 di Seluruh Indonesia, Pelamar Wajib Tau!

BACA JUGA:Pelamar CPNS Kemenag Wajib Tau, Ini Syarat Pakai Pita Hijau Saat SKD 2024, Jangan Sampai Salah Kostum!

- TIU

Skor maksimum 175. Terdapat 35 soal, dengan nilai 5 untuk jawaban benar dan 0 untuk salah atau tidak menjawab.

- TKP

Skor maksimum 225. Terdiri dari 45 soal, dengan nilai berkisar antara 1 hingga 5 untuk jawaban yang diberikan, dan 0 untuk tidak menjawab.

Passing Grade SKD CPNS 2024

Nilai ambang batas atau passing grade dibedakan berdasarkan jenis kebutuhan formasi. 

BACA JUGA:Jadwal SKD CPNS Kemenkumham 2024 Sudah Keluar! Buruan Cek Ketentuan Lengkapnya di Sini

BACA JUGA:Mau Lulus Seleksi CPNS 2024? Ini 5 Tips dan 3 Trik Jitu agar Sukses Tes SKB yang Wajib Pelamar Tau!

Berikut rincian passing grade untuk SKD CPNS 2024:

Formasi kebutuhan umum dan kebutuhan khusus putra/putri Kalimantan

- TWK: 65

- TIU: 80

- TKP: 166

Penyandang disabilitas, putra/putri Papua, dan putra/putri daerah tertinggal

- Nilai kumulatif SKD (TWK + TKP) minimal 286

Panduan Lulus SKD CPNS 2024, Yuk Ketahui Nilai Tertinggi dan Passing Grade Wajib Dicapai Peserta!

Deby Tri

Deby Tri


bacakoran.co - seleksi 2024 telah mencapai tahap penting bagi para peserta.

tahap skd sangat menentukan apakah seorang peserta cpns dapat melanjutkan ke tahap berikutnya dalam .

oleh karena itu, sangat penting bagi peserta cpns untuk memahami syarat yang berlaku.

menurut jadwal yang oleh badan kepegawaian negara (bkn), pelaksanaan tes seleksi kompetensi dasar (skd) cpns akan berlangsung dari tanggal 16 oktober hingga 14 november 2024.

setelah itu  dijadwalkan pada 23 oktober hingga 16 november 2024.

hasilnya akan diumumkan pada 17 hingga 19 november 2024.

tes skd terdiri dari tiga subtes, yaitu tes wawasan kebangsaan (twk), tes intelegensia umum (tiu) dan tes karakteristik pribadi (tkp).

masing-masing subtes memiliki nilai minimal atau passing grade yang harus dicapai oleh peserta agar dapat melanjutkan ke tahap selanjutnya.

namun, sebaiknya peserta berusaha memperoleh nilai lebih tinggi dari batas minimal tersebut.

mengacu pada keputusan menteri pendayagunaan aparatur negara dan reformasi birokrasi nomor 321 tahun 2024, nilai skd cpns 2024 tertinggi yang dapat dicapai adalah 550, dengan rincian sebagai berikut:

- twk 

skor maksimum 150. tes ini terdiri dari 30 soal, dengan nilai 5 untuk jawaban benar dan 0 untuk salah atau tidak menjawab.

- tiu

skor maksimum 175. terdapat 35 soal, dengan nilai 5 untuk jawaban benar dan 0 untuk salah atau tidak menjawab.

- tkp

skor maksimum 225. terdiri dari 45 soal, dengan nilai berkisar antara 1 hingga 5 untuk jawaban yang diberikan, dan 0 untuk tidak menjawab.

passing grade skd cpns 2024

nilai ambang batas atau passing grade dibedakan berdasarkan jenis kebutuhan formasi. 

berikut rincian passing grade untuk skd cpns 2024:

formasi kebutuhan umum dan kebutuhan khusus putra/putri kalimantan

- twk: 65

- tiu: 80

- tkp: 166

penyandang disabilitas, putra/putri papua, dan putra/putri daerah tertinggal

- nilai kumulatif skd (twk + tkp) minimal 286

- tiu minimal 60

formasi cumlaude dan diaspora

- nilai kumulatif skd (twk + tkp) minimal 311

- tiu minimal 85

peserta yang telah mengikuti tes skd cpns 2024 dapat memantau hasil skor melalui fitur live score di kanal youtube resmi bkn atau melalui kantor regional dan unit pelaksana teknis (upt) bkn di seluruh indonesia. 

semoga informasi ini dapat membantu dan memberikan manfaat bagi para peserta seleksi cpns 2024.

Tag
Share