bacakoran.co – pelatih dan sudah sepakat akan mengakhiri kontrak pada akhir kompetisi nanti. pelatih asal itu bakal segera mencari pelabuhan baru. bagi alonso tidak sulit untuk mencari klub baru.
kontrak alonso sebenarnya akan berakhir tahun 2026 nanti. namun alonso enggan melakukan perpanjangan kontrak dan menginginkan kontrakya diakhir lebih cepat setahun sebelum berakhir.
bersama bayern leverkusen musim lalu dia berhasil membawa klubnya juara dengan rekor 34 pertandingan tanpa tersentuh kekalahan. sayang akhir mentereng itu harus tumbang di tangan atalanta pada laga final liga europa.
meski demikian, alonso telah membawa perubahan bagi leverkusen dengan mengakhiri dominasi . banyak klun top eropa mengincarnya. dia sempat diincar oleh pada bursa transfer musim panas 2024 lalu.
keinginan liverpool itu ditolak oleh xabi alonso. begitu juga manajemen klub bayern leverkusen belum memberikan izin kepadanya pindah kepadanya. akhirnya liverpool memilih arne slot sebagai pelatih baru menggantikan juergen klopp.
“saat itu saya masih fokus bersama klub. saya masih punya masalah dengan beberapa pemain dan harus fokus mengatasi masalah tersebut. masa depan saya memang sangat menjanjikan ketimbang dengan pertandingan,” kata xabi alonso.
real madrid menjadi klub terdepan yang akan mendapatkan pelatih berusia 42 tahun itu. mantan klubnya itu ingin merubah suasana los blancos setelah empat musim bersama carlo ancelotti. tak hanya madrid, manchester city punya keinginan yang sama.
the citizen sangat berambisi menjadikan alonso sebagai suksesor pelatih pep guardiola yang juga akan segera hengkang setelah 8 musim bersama city.
bayern leverkusens sudah siap kehilangan xabi alonso. mereka tengah mendekati dua pelatih yang akan menggantikan alonso. pelatih stuttgart, sebastian hoeness dan sandro wagner asisten pelatih timnas jerman.
kekalahan madrid atas barcelona pada laga el clasico dengan skor 0-4 membuat pelatih ancelotti menjadi sasaran kritik fans madrid pelatih asal italia ini dinilai tak mampu mengangkat penampilan madrid meski diperkuat pemain bintang.
spekulasi bermunculan terhadap nasib mantan pelatih chelsea dan ac milan ini. kemungkinan musim ini akan menjadi musim terakhir ancelotti membesut vinicius junior dan kawan-kawan. madrid dikabarkan telah mencari pengganti ancelotti.
sejauh ini hanya pelatih xabi alonso menjadi top target real madrid untuk menggantikan ancelotti. media-media spanyol mengkritik tajam taktik yang dijalankan oleh ancelotti. dia tidak bisa memaksimalkan permainan madrid sejak kedatangangan kylian mbappe.
kontrak ancelotti tersisa hingga tahun 2026 nanti. meski masih dua tahun lagi, presiden real madrid, florentino perez tak ragu akan mendepaknya dengan hasil buruk pada laga el clasico akhir pekan lalu.
situasi buruk ini membuat perez sangat marah. meski demikian ancelotti tetap tenang menyikapi kekalahan yang diderita timnya. dia justru merasa sangat senang dengan penampilan anak asuhnya di babak pertama. para pemain madrid mengerahkan kemampuan untuk bisa mencetak gol cepat.
“saya tidak ada keraguan atas taktik yang saya terapkan. saya sudah berkecimpung di sepak bola selama 48 tahun. sayang di babak kedua penampilan kami menurun dan sangat jeles sekali,” kata carlo ancelotti.
alanso yang saat ini masih berusia 42 tahun punya prestasi yang sangat mentereng. baru pertama kali menjadi pelatih leverkusen, alonso berhasil membawa klubnya meraih gelar juara bundesliga jerman. selain itu juga membawa leverkusen lolos ke final liga europa.
manajemen bayern leverkusen sendiri sudah memberikan restu kepaa xabi alonso untuk mencari klub baru pada bursa transfer musim panas 2025 nanti. leverkusen sudah tidak bisa lagi menahan xabi alonso hengkang akhir musim nanti. (*)