bacakoran.co

Tim Gabungan Acak-acak Kamar Warga Binaan Lapas Lubuklinggau, Pegawai Lapas Juga di Tes Urine

RAZIA LAPAS : Tim gabungan saat menggeedah sejumlah barang warga binaan di Lapas Kelas II Lubuklinggau. (foto : zulkarnain/sumeks.bacakoran.co)--

BACAKORAN -- Tim gabungan dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas), Polres, Badan Narkotika Nasional (BNN) dan Komando Daerah Militer (Kodim)  Lubuklinggau, Sumatera Selatan, Senin pagi 18 November 2024 mengacak-acak sejumlah kamar warga binaan di  Lapas Kelas II Lubuklinggau.
 
Hal itu dilakukan terkait upaya pemberantasan peredaran narkoba dan praktik penipuan di lembaga pemasyarakatan.

Selain mencari sejumlah barang terlarang yang kemungkinan di simpan dan di sembunyikan warga binaan, petugas juga langsung melakukan tes urine kepada warga binaan tersebut.

“Kegiatan ini akan rutin dilaksanakan karena merupakan Program Akselerasi Menteri  yang baru serta komitmen Lapas Lubuklinggau untuk menciptakan Lapa yang bersih dari penggunaan HP Ilegal, praktik pungli dan peredaran narkoba," jelas Kepala Lapas (Kalapas) Kelas II Kota Lubuklinggau, Hamdi Hasibuan.

BACA JUGA:Heboh Pesta Narkoba di Lapas Tanjung Raja Sumatera Selatan, Warga Binaan Nekat Rekam dan Unggah Video

BACA JUGA:'Tahu Bunting' Dikirim Via Travel Untuk Warga Binaan Lapas Kayuagung, Ternyata Isinya Serbuk Putih

Dia berharap, aparat penegak hukum terus bersinergi dengan Lapas Kota Lubuklinggau dalam pelaksanaan kegiatan ini kedepannya.

Razia dimulai dengan apel bersama yang diikuti oleh Tim Gabungan. Selanjutnya petugas memeriksa satu persatu kamar warga binaan.
Razia dilakukan dengan membagi 4 kelompok yang dikoordinir para pejabat eselon IV Lapas untuk memeriksa setiap blok dan kamar hunian warga binaan.

Tempat-tepat yang di curigai sebagai tempat menyembunyikan barang illegal di periksa petugas dengan teliti.

Barang-barang yang ditemukan berupa handphone dan lainnya dari hasil dari razia langsung dimusnakan. "Barang bukti yang di temukan langsung di musnahkan, tidak ada narkoban,"jelas   Kepala Kesatuan Pengamanan (KPLP), Ady Kusuma Wardana.

BACA JUGA:Apa Kabar Kevin Diks? Sumardji: Kemungkinan Kecil Main Lawan Arab Saudi, Duh!

BACA JUGA:Realisasi Pajak Masih di Bawah Target! Simak Sektor yang Terdampak dan yang Masih Tahan Banting

Setelah melakukan  razia, kegiatan dilanjutkan dengan pelakanaan tes urine yang juga di lakukan terhadap pegawai Lapas.

"Kita lakukan tes urine bagi seluruh petugas dan warga binaan. Tes urine ini langsung diawasi pihak Kesehatan Lapas Lubuklinggau dan BNN Kota Lubuklinggau," tegasnya.

Tim Gabungan Acak-acak Kamar Warga Binaan Lapas Lubuklinggau, Pegawai Lapas Juga di Tes Urine

zulkarnain

Doni Bae


bacakoran -- dari lembaga pemasyarakatan (lapas), polres, badan narkotika nasional (bnn) dan komando daerah militer (kodim)  lubuklinggau, sumatera selatan, senin pagi 18 november 2024 sejumlah kamar warga binaan di 
 
hal itu dilakukan terkait upaya pemberantasan peredaran narkoba dan praktik penipuan di lembaga pemasyarakatan.

selain mencari sejumlah barang terlarang yang kemungkinan di simpan dan di sembunyikan warga binaan, petugas juga langsung melakukan tes urine kepada warga binaan tersebut.

“kegiatan ini akan rutin dilaksanakan karena merupakan program akselerasi menteri  yang baru serta komitmen lapas lubuklinggau untuk menciptakan lapa yang bersih dari penggunaan hp ilegal, praktik pungli dan peredaran narkoba," jelas kepala lapas (kalapas) kelas ii kota lubuklinggau, hamdi hasibuan.



dia berharap, aparat penegak hukum terus bersinergi dengan lapas kota lubuklinggau dalam pelaksanaan kegiatan ini kedepannya.

razia dimulai dengan apel bersama yang diikuti oleh tim gabungan. selanjutnya petugas memeriksa satu persatu kamar warga binaan.
razia dilakukan dengan membagi 4 kelompok yang dikoordinir para pejabat eselon iv lapas untuk memeriksa setiap blok dan kamar hunian warga binaan.

tempat-tepat yang di curigai sebagai tempat menyembunyikan barang illegal di periksa petugas dengan teliti.

barang-barang yang ditemukan berupa handphone dan lainnya dari hasil dari razia langsung dimusnakan. "barang bukti yang di temukan langsung di musnahkan, tidak ada narkoban,"jelas   kepala kesatuan pengamanan (kplp), ady kusuma wardana.



setelah melakukan  razia, kegiatan dilanjutkan dengan pelakanaan tes urine yang juga di lakukan terhadap pegawai lapas.

"kita lakukan tes urine bagi seluruh petugas dan warga binaan. tes urine ini langsung diawasi pihak kesehatan lapas lubuklinggau dan bnn kota lubuklinggau," tegasnya.

Tag
Share