bacakoran.co

Para Peserta PPPK Yok Merapat! Inilah 10 Contoh Soal Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural, Yok Disimak

Contoh Soal Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural.-Pinterest -

BACA JUGA:Lulus Wawancara PPPK Teknis? Ini Dia 10 Soal yang Harus Kamu Kuasai

BACA JUGA:29 Latihan Contoh Soal PPPK Penata Layanan Operasional Paling Gacor 99 Persen Mendekati Asli, Serbu Gengs!

C. Ragu-ragu

D. Tidak Setuju

E. Sangat Tidak Setuju

BACA JUGA:Seleksi PPPK Periode II 2024 Resmi Dibuka! Inilah Berkas yang Harus Kamu Siapkan

BACA JUGA:Diangkat PPPK? Tenaga Honorer Kini Bisa Terima Gaji Bulanan Segini! Simak Peraturan Terbarunya

Pembahasan:

Soal ini bertujuan untuk mengukur kepekaan Anda terhadap perbedaan budaya. Sebagai ASN/PPPK, Anda diharapkan dapat bekerja sama dengan rekan kerja dari berbagai daerah tanpa rasa tidak nyaman.

Jawaban dengan poin tertinggi: E

Poin: E (5), D (4), C (3), B (2), A (1)

BACA JUGA:Seleksi PPPK Guru Honorer Tahap 2 Dibuka, Lengkapi Satu Dokumen Penting Ini Untuk Skor Tambahan!

BACA JUGA:27 Bocoran Contoh Soal PPPK Penata Layanan Operasional Terbaru yang Paling Mendekati, Buruan Cek!

5. Ditempat Anda tinggal akan diadakan lomba 17 Agustus. Ketua RT meminta Anda agar tidak memiliki panitia lomba yang berbeda agama.

A. Sangat Setuju

Para Peserta PPPK Yok Merapat! Inilah 10 Contoh Soal Kompetensi Manajerial dan Sosial Kultural, Yok Disimak

Nurul

Desta


bacakoran.co - seleksi kompetensi untuk calon pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja () akan dilaksanakan mulai 2 hingga 19 desember mendatang.

menurut keputusan menteri panrb, peserta akan menjawab 25 soal terkait kompetensi manajerial dan 20 soal mengenai kompetensi sosial kultural.

setiap memiliki nilai maksimal 4 dan nilai minimal 1, sementara jika peserta tidak menjawab suatu soal, nilai yang diberikan adalah 0.

dibawah ini adalah kumpulan soal latihan yang mencakup kompetensi manajerial dan sosial kultural, yang dapat digunakan sebagai persiapan untuk seleksi pppk 2024.

contoh pertanyaan untuk kompetensi manajerial

1.staf hrd sebuah perusahaan menawarkan sebuah posisi dengan syarat sejumlah uang agar proses rekrutmen berjalan lancar. sikap anda adalah:

a. menerima tawaran tersebut agar bisa bergabung dengan perusahaan

b. mempertimbangkan tawaran tersebut

c. menolak tawaran tersebut dan melamar sesuai proses seleksi yang ada

d. melaporkan staf hrd tersebut kepada pimpinan perusahaan

pembahasan:

soal ini menguji integritas anda dalam bekerja. pilihlah jawaban yang menunjukkan bahwa anda berpegang teguh pada aturan organisasi dan tidak melanggar etika.

jawaban dengan poin tertinggi: c

poin: a (1), b (2), c (4), d (3)

2. perusahaan sedang mengalami permasalahan internal tentang manajemen keuangan. yang saya lakukan adalah:

a.menjaga rahasia permasalahan tersebut dan tidak ikut campur

b.berharap direktur menindak tegas personel yang terlibat dalam masalah tersebut

c.tidak mempersoalkan masalah tersebut karena bukan urusan saya

d. menjelaskan permasalahan kondisi keuangan ini kepada seluruh jajaran organisasi agar dapat dievaluasi kembali.

pembahasan:

soal ini terkait sikap anda menghadapi perubahan di tempat kerja. pilih jawaban yang mencerminkan kesiapan menghadapi perubahan dengan tetap berada dalam kewenangan anda.

jawaban dengan poin tertinggi: a

poin: a (4), b (3), c (2), d (1)

3. saya sedang mengalami konflik dengan atasan akibat kesalahpahaman dalam menerima informasi dari mitra kerja. sikap saya adalah:

a. menyalahkan mitra kerja yang menyebabkan kesalahpahaman

b. menjelaskan dengan hati-hati keadaan yang sebenarnya

c. meminta mitra kerja bertemu atasan untuk menjelaskan kesalahpahaman

d. tetap tenang dan menjelaskan duduk permasalahan kepada atasan bersama mitra kerja setelah situasi kondusif

pembahasan:

soal ini menguji kemampuan anda membangun komunikasi dalam tim. pilih jawaban yang menunjukkan bahwa anda mampu menyampaikan pendapat secara efektif.

jawaban dengan poin tertinggi: d

poin: a (1), b (3), c (2), d (4)

4. ketika saya menjadi panitia suatu kegiatan, saya akan menggalang dana dengan cara:

a. meminta teman-teman untuk mengajukan proposal kegiatan

b. menghubungi sponsor yang sudah saya kenal

c. mencari sponsor yang mendukung keberhasilan acara

d. menggerakkan teman-teman untuk mencari dana

pembahasan:

soal ini ingin melihat bagaimana sikap kerja sama anda dalam pekerjaan. pilihlah jawaban yang menunjukkan sikap kerja sama dan tidak terkesan melakukan pekerjaan secara mandiri.

jawaban dengan poin tertinggi: d

poin: a (3), b (3), c (1), d (4)

5. atasan saya terlihat melakukan rekayasa dalam membuat laporan keuangan untuk kepentingan pribadinya. sikap saya adalah:

a. tidak ingin terlibat dalam kecurangan tersebut dan mengingatkan bahwa hal tersebut tidak baik

b. tidak menyetujui hal tersebut

c. melaporkan kecurangan atasan kepada pihak yang berwenang

d. merasa biasa saja walaupun saya tahu hal tersebut tidak baik dilakukan, apalagi oleh seorang atasan

pembahasan:

soal ini menguji integritas anda dalam bekerja. pilih jawaban yang menunjukkan bahwa anda bertindak dengan penuh tanggung jawab dan menghindari hal-hal yang bertentangan dengan aturan organisasi.

jawaban dengan poin tertinggi: a

poin: a (4), b (3), c (2), d (1)

contoh pertanyaan untuk sosial kultural

1.saya selalu semangat ketika pergi ke suatu daerah dan mengenal budaya di sana:

a. saya tidak mempunyai ketertarikan sama sekali untuk mengunjungi suatu daerah apalagi mengenal budaya orang lain di sana.

b. saya senang berkunjung ke daerah yang belum pernah saya kunjungi.

c. saya selalu semangat untuk mengenal tradisi dan budaya di suatu daerah yang belum pernah saya kunjungi.

d. mengunjungi daerah dan mengenal budaya orang lain menjadi beban dalam hidup saya.

pembahasan:

soal ini bertujuan untuk mengetahui sifat keterbukaan serta kemampuan anda untuk belajar tentang perbedaan budaya.

jawaban dengan poin tertinggi: c

poin: a (1), b (3), c (4), d (2)

2. rekan kerja anda tidak dapat bekerja selama tiga hari karena merayakan hari raya bersama keluarganya. ia melimpahkan semua tugas dan tanggung jawab pekerjaan kepada anda. bagaimana sikap anda?

a. biasa saja karena semua rekan kerja banyak yang melimpahkan tugasnya kepada saya.

b. bertanya soal perayaan hari raya tersebut dan tidak lupa mengucapkan selamat hari raya kepada rekan kerja.

c. menolak secara halus karena pekerjaan anda juga belum selesai.

d. membantu pekerjaan rekan kerja karena bisa jadi suatu saat anda juga melimpahkan pekerjaan kepada rekan kerja ketika anda sedang cuti.

pembahasan:

soal ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan anda bekerja sama dengan individu yang memiliki latar belakang berbeda.

jawaban dengan poin tertinggi: d

poin: a (2), b (3), c (1), d (4)

3. karena musim hujan, hampir semua jalan di seluruh desa tergenang oleh air yang cukup tinggi. akibatnya banyak anak yang terpaksa melewati genangan air tersebut ketika menuju sekolah. sikap anda:

a. meminta orang tua dan warga sekitar untuk bergotong royong membuat jalur air agar tidak ada lagi genangan.

b. meminta pihak sekolah untuk menutup genangan dengan tanah.

c. tidak mau ikut campur selama kendaraan saya bisa melewati genangan air tersebut.

d. memberikan tumpangan gratis bagi siswa yang pergi ke sekolah.

pembahasan:

soal ini bertujuan untuk mengetahui kepekaan anda terhadap konflik atau masalah di lingkungan sekitar.

jawaban dengan poin tertinggi: a

poin: a (4), b (3), c (1), d (2)

4. anda merasa kurang nyaman karena pegawai di lingkungan unit kerja anda mayoritas berasal dari daerah tertentu.

a. sangat setuju

b. setuju

c. ragu-ragu

d. tidak setuju

e. sangat tidak setuju

pembahasan:

soal ini bertujuan untuk mengukur kepekaan anda terhadap perbedaan budaya. sebagai asn/pppk, anda diharapkan dapat bekerja sama dengan rekan kerja dari berbagai daerah tanpa rasa tidak nyaman.

jawaban dengan poin tertinggi: e

poin: e (5), d (4), c (3), b (2), a (1)

5. ditempat anda tinggal akan diadakan lomba 17 agustus. ketua rt meminta anda agar tidak memiliki panitia lomba yang berbeda agama.

a. sangat setuju

b. setuju

c. ragu-ragu

d. tidak setuju

e. sangat tidak setuju

pembahasan:

soal ini bertujuan untuk mengukur kepekaan anda terhadap perbedaan budaya. anda harus tetap menghargai perbedaan agama dan mendorong inklusivitas dalam setiap aktivitas sosial.

jawaban dengan poin tertinggi: e

poin: e (5), d (4), c (3), b (2), a (1)

itulah beberapa contoh soal yang dapat digunakan sebagai referensi dalam mempersiapkan diri menghadapi manajerial dan sosial kultural pppk 2024.

Tag
Share