4 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Game dengan Kisah Petualangan Seru, Auto Maraton Gaes!
Rekomendasi drama Thailand tentang game yang seru dan bikin baper--MyDramaList
BACAKORAN.CO - Selain Korea dan China, drama Thailand juga telah menjadi salah satu tontonan favorit seluruh dunia.
Pasalnya, drama Thailand memiliki berbagai macam genre dan cerita menarik.
Salah satunya adalah drama Thailand tentang game yang sangat seru dan menghibur ini.
Seperti temanya, drama Thailand ini menyajikan cerita seputar dunia game yang berpadukan kisah romantis bikin baper.
BACA JUGA:Auto Ngakak! 6 Drama Thailand Genre Komedi Romantis ini Bikin Baper Abis, Wajib Nonton
BACA JUGA:4 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Cowok Dingin Tapi Romantis, Dijamin Bikin Baper!
Tak hanya menyajikan kisah hubungan asmara, drama Thailand ini juga menampilkan konflik tentang perjuangan seseorang untuk menggapai ambisinya.
Berikut ini tim bacakoran.co akan merekomendasikan drama Thailand tentang game yang seru dan ga bikin bosen.
1. Switch On
Switch On--WeTV VIP
Switch On adalah drama Thailand yang tayang dari 19 November 2021 hingga 30 Januari 2022, terdiri dari 22 episode.
BACA JUGA:3 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Mafia dengan Aksi Kejahatan yang Menegangkan, Wajib Nonton!
BACA JUGA:Wajib Nonton! 2 Rekomendasi Drama Thailand Tentang Bodyguard yang Seru, Dijamin Bikin Terpukau
Cerita ini mengikuti Nisa, seorang dokter muda, yang harus memasuki dunia video game bernama "Better World" untuk menyelamatkan ayahnya yang hilang.