Sulap Hunian Makin Cantik! 9 Tren Dekorasi 2025 yang Bakal Bikin Tetangga Iri
Permadani dan warna interior yang bakal berani menjadi tren dekorasi interior tahun 2025 yang akan membuat hunianmu makin cantik dan estetik.--istimewa
BACAKORAN.CO - Tahun baru membawa semangat segar untuk mempercantik rumah.
Tren desain interior selalu berkembang, tidak terkecuali di tahun 2025.
Dari penggunaan warna hingga bahan alami, para desainer memprediksi berbagai elemen yang akan mendominasi tahun ini.
Tahun 2025 menawarkan peluang besar untuk mengeksplorasi kreativitas dalam dekorasi rumah.
Pilih tren yang paling cocok untuk menciptakan hunian yang penuh gaya dan kenyamanan!
BACA JUGA:Harga Rumah Super Terjangkau! 9 Negara Ini Bikin Kamu Ingin Pindah dari Indonesia
BACA JUGA:Trik Dekorasi Simpel tapi Bermakna, Seni Kata yang Bikin Rumah Lebih Estetik dan Chic!
Berikut adalah 9 tren dekorasi rumah yang bakal sering ditemui pada tahun mendatang:
1. Permadani dengan Pola Berani
Permadani kini bukan hanya pelengkap, tapi elemen utama yang mencuri perhatian.
Anna Still dan Marguerite Johnson dari Still Johnson di Alabama menyebut pola-pola geometris dramatis dan serat alami sebagai pilihan favorit.
BACA JUGA:DISKON BESAR! Mulai Desember, Harga Rumah Tipe 36 untuk MBR Lebih Murah Rp10,5 Juta, Kok Bisa?
BACA JUGA:Pengembang Properti Bingung, Ramai Konsumen Batalkan Pembelian Rumah, Ada Apa?
"Karpet yang menonjol memberi kepribadian pada ruangan tanpa perlu renovasi besar," ungkap mereka.