3 Rekomendasi Drama China Genre Action-romance yang Bikin Tegang Sekaligus Baper, Dijamin Gamon!

Rekomendasi drama China genre action-romance yang bikin baper sekaligus tegang--iQiyi
Drama ini mengisahkan tentang Li Susu, seorang pembelajar yang ditugaskan untuk menghentikan Tantai Jin dari menjadi Raja Iblis yang akan menghancurkan dunia.
Untuk mencapai tujuan ini, Li Susu melakukan perjalanan waktu 500 tahun ke masa lalu dan menjadi Ye Xiwu, yang kemudian menikah dengan Tantai Jin.
Meski awalnya bertujuan untuk membunuh Tantai Jin, Li Susu jatuh cinta dengannya dan berusaha mengubah nasibnya.
BACA JUGA:15 Rekomendasi Drama China Tentang Detektif yang Sukses Bikin Tegang, Dijamin Penasaran!
2. You Are My Hero
You Are My Hero--iQiyi
You Are My Hero merupakan serial drama China yang tayang pada tahun 2021.
Serial ini didasarkan pada novel berjudul Ni Shi Wo De Cheng Chi Ying Lei karya Mu Qing Yu dan memiliki 40 episode.
Drama China ini menceritakan tentang kisah cinta seorang dokter yang baru lulus dan bercita-cita menjadi seorang ahli bedah bernama Mi Ka yang diperankan oleh Ma Si Chun.
BACA JUGA:3 Rekomendasi Drama China yang Diadaptasi dari Kisah Nyata, Wajib Nonton!
BACA JUGA:8 Rekomendasi Drama China Tentang Reinkarnasi yang Wajib Ditonton, Dijamin Seru!
Dan Xing Ke Lei yang diperankan Bai Jing Ting sebagai kapten dari tim SWAT polisi khusus.
Dimana kisah cinta mereka terjalin saat ditugaskan untuk membantu korban gempa.
Bagaimana penasaran dengan cerita selanjutnya? tonton drama ini untuk tau ending dari drama China ini.