Wajib Repurchase! Review Parfum Manis untuk Pria yang Anti Bikin Pusing dari Lokal Brand

Review Parfum Manis yang Cocok di Hidung Orang Indonesia dan Wangi Anti Bikin Pusing by Santos S--Review Female Daily
BACAKORAN.CO - Terkadang cowok-cowok terkesan kurang cocok dengan aroma parfum yang manis.
Karena parfum dengan aroma manis itu wanginya lebih cenderung ke feminin dan youtful.
Dan mungkin berbanding terbalik dengan kesan atau sisi cowok yang lebih maskulin yang lebih menyukai aroma parfum seperti Woody, musk, amber dan lainnya.
Tapi ada loh beberapa parfum manis yang cocok banget untuk dipakai cowok dengan performanya yang oke.
BACA JUGA:4 Rekomendasi Parfum Pria untuk Semua Kegiatan, Tidak Bikin Apek dan Wangi Long Lasting!
Salah satu user atau content creator di platform Tiktok @santossid, me-review beberapa parfum yang punya aroma manis dan menurutnya cocok di hidung orang Indonesia.
Bahkan dari rekomendasi parfum ini, parfum ini juga anti bikin pusing dan dari brand lokal yang ternama.
"Rekomendasi Parfum wangi manis yang cocok banget buat di pakai di Indonesia dan ini dari brand lokal" jelas user tersebut, dikutip Bacakoran.co dari akun Tiktok @santossid, Selasa (18/2/2025).
1. Unke Naru Suga Bourbon
BACA JUGA:Ga Takut Matahari, 4 Parfum Wanita Daily Panas-panasan Outdoor Super Fresh dan Sweety
BACA JUGA:Review 3 Parfum Timur Tengah untuk Pria Aroma Versatile dan SPL Anti Loyo, Wajib Masuk List!
Unke Naru Suga Bourbon --Shope
Berdasarkan penuturan user dalam review parfum ini Unke Naru Sugar Bourbon ini adalah salah satu brand yang jarang dieksplor dan punya wangi yang bener manis namun enak.