bacakoran.co

Save Raja Ampat Viral, Pemerintah Baru Bertindak, Ambil Langkah Ini!

Setelah tagar save raja ampat viral, pemerintah baru akan bertindak, siap ambil langkah hukum jika ada pelanggaran lingkungan atas isu eksplorasi tambang nikel.--@pendaki lawas/x

BACAKORAN.CO – Setelah tagar Save Raja Ampat viral di media sosial, pemerintah melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) baru akan bertindak.

LHK siap mengambil Tindakan hukum jika ditemukan pelanggaran terhadap aturan lingkungan dalam eksploitasi di kawasan Raja Ampat.

Adapun tagar #SaveRajaAmpat, mendesak pemerintah bertindak atas isu eksploitasi tambang nikel di salah satu surga dunia yang mendunia Raja Ampat, Papua.

Menteri LHK, Hanif Faisol Nurofiq menegaskan siap terjun langsung ke lokasi untuk menyaksikan sendiri kondisi Raja Ampat yang ramai diperbincangkan publik.

BACA JUGA:Ngeri! Chat GPT Prediksi Jika Raja Ampat Jadi Tambang Nikel, Laut dan Terumbu Karang Bisa Musnah Total!

BACA JUGA:Raja Ampat, Pulau Dengan Surga Bawah Laut Tercantik di Dunia, Ini 5 Spot Terbaiknya

“Insya Allah dalam waktu dekat saya akan ke Raja Ampat. Saya ingin lihat langsung apa yang terjadi di sana,” tegas Hanif saat berada di Pantai Kuta, Kamis (5/6/2025).

Pemerintah Pantau Ketat! Pelanggaran Siap Disikat

Hanif mengungkapkan, pihak kementerian telah melakukan pemetaan dan studi awal atas aktivitas tambang yang diduga merusak ekosistem unik Raja Ampat.

Jika ditemukan pelanggaran terhadap aturan lingkungan, tindakan hukum akan langsung diambil tanpa kompromi.

BACA JUGA:Heboh! 19 Napi Nabire di Papua Tengah Kabur, 3 Petugas Diserang dan Terluka

BACA JUGA:Bukan di Papua, Harga BBM Tembus Rp 80 Ribu per liter di Provinsi ini!

“Kalau terbukti menyalahi aturan, kami tidak akan ragu mengambil langkah hukum,” tandasnya.

Tim Hukum KLHK Bergerak Diam-Diam

Sementara itu, Sekretaris Utama KLHK, Rosa Viven Ratnawati membenarkan jika saat ini tim mereka sedang menyusun dan mengembangkan strategi penegakan hukum.

Save Raja Ampat Viral, Pemerintah Baru Bertindak, Ambil Langkah Ini!

Ramadhan Evrin

Ramadhan Evrin


bacakoran.co – setelah tagar save viral di media sosial, pemerintah melalui (klhk) baru akan bertindak.

lhk siap mengambil tindakan hukum jika ditemukan pelanggaran terhadap aturan lingkungan dalam eksploitasi di kawasan raja ampat.

adapun tagar #saverajaampat, mendesak pemerintah bertindak atas isu eksploitasi tambang nikel di salah satu surga dunia yang mendunia raja ampat, papua.

menteri lhk, hanif faisol nurofiq menegaskan siap terjun langsung ke lokasi untuk menyaksikan sendiri kondisi raja ampat yang ramai diperbincangkan publik.

“insya allah dalam waktu dekat saya akan ke raja ampat. saya ingin lihat langsung apa yang terjadi di sana,” tegas hanif saat berada di pantai kuta, kamis (5/6/2025).

pemerintah pantau ketat! pelanggaran siap disikat

hanif mengungkapkan, pihak kementerian telah melakukan pemetaan dan studi awal atas aktivitas tambang yang diduga merusak ekosistem unik raja ampat.

jika ditemukan pelanggaran terhadap aturan lingkungan, tindakan hukum akan langsung diambil tanpa kompromi.

“kalau terbukti menyalahi aturan, kami tidak akan ragu mengambil langkah hukum,” tandasnya.

tim hukum klhk bergerak diam-diam

sementara itu, sekretaris utama klhk, rosa viven ratnawati membenarkan jika saat ini tim mereka sedang menyusun dan mengembangkan strategi penegakan hukum.

meski menolak merinci proses yang sedang berjalan, rosa memastikan jika kasus ini sudah masuk radar serius pemerintah.

“tim kami sedang bergerak. untuk detailnya, silakan tanyakan langsung ke pak menteri hanif,” ujar rosa seperti dilansir dari detik.com.

menteri esdm juga tak tinggal diam

sorotan terhadap tambang nikel di raja ampat juga sampai ke telinga menteri esdm, bahlil lahadalia.

dalam pernyataan tegasnya, bahlil berjanji akan melakukan evaluasi besar-besaran terhadap semua aktivitas pertambangan di wilayah tersebut.

bahkan, ia akan memanggil seluruh pemilik izin usaha pertambangan (iup), baik dari pihak swasta maupun bumn.
“saya akan panggil mereka semua, baik dari bumn maupun swasta. kita tidak bisa biarkan alam rusak begitu saja,” ucap bahlil dalam acara human capital summit 2025 di jakarta.

Tag
Share