NGERI! Tinggalkan Sistem Wajib Militer, Ukraina Ingin Menjadi Anggota NATO

NGERI! Tinggalkan Sistem Wajib Militer, Ukraina Ingin Menjadi Anggota NATO BACAKORAN.CO - Pemerintah Ukraina berencana untuk meninggalkan sistem wajib militer dan membangun militer secara profesional setelah konflik. Ini adalah salah satu perubahan yang akan di lakukan Ukraina pasca-perang untuk menjadi anggota NATO. Pada saat ini, Ukraina di perkirakan sudah memperoleh hampir seluruh senjata yang di janjikan akan di berikan oleh NATO dan sekutunya, termasuk kendaraan lapis baja dan tank BACA JUGA : Meriam, Senjata Pembunuh Massal Sebelum Perang Modern, Banyak Ditemukan di Benteng Peninggalan Belanda Ukraina juga di perkirakan bisa membuat delapan brigade baru penyerang yang meliputi 60.000 prajurit hasil pelatihan baru di sejumlah negara Barat dan separuh di antaranya di persenjatai Barat Pasukan Ukraina saat ini juga meluncurkan serangan pada dua persimpangan kota strategis di garis depan dan berhasil menekan mundur dan memaksa Rusia menyerahkan wilayah pinggiran kota Bakhmut kembali ke Ukraina Desa Novodarovka di wilayah Zaporizhiya telah di bebaskan dan di kuasai tentara Ukraina dari brigade ke-110.

NGERI! Tinggalkan Sistem Wajib Militer, Ukraina Ingin Menjadi Anggota NATO

Deby Tri

Deby Tri


ngeri! tinggalkan sistem wajib militer, ukraina ingin menjadi anggota nato - pemerintah berencana untuk meninggalkan sistem wajib militer dan membangun militer secara profesional setelah konflik. ini adalah salah satu perubahan yang akan di lakukan ukraina pasca-perang untuk menjadi anggota nato. pada saat ini, ukraina di perkirakan sudah memperoleh hampir seluruh senjata yang di janjikan akan di berikan oleh nato dan sekutunya, termasuk kendaraan lapis baja dan tank baca juga : ukraina juga di perkirakan bisa membuat delapan brigade baru penyerang yang meliputi 60.000 prajurit hasil pelatihan baru di sejumlah negara barat dan separuh di antaranya di persenjatai barat pasukan ukraina saat ini juga meluncurkan serangan pada dua persimpangan kota strategis di garis depan dan berhasil menekan mundur dan memaksa rusia menyerahkan wilayah pinggiran kota bakhmut kembali ke ukraina desa novodarovka di wilayah zaporizhiya telah di bebaskan dan di kuasai tentara ukraina dari brigade ke-110.
Tag
Share