Persik vs Persib: Bertekad Bangkit, Beckham Serukan Persib Atasi Persik
Reporter: kumaidi sumeks
|
Editor: kumaidi sumeks
|
Kamis , 27 Jul 2023 - 11:45
BACAKORAN.CO - Persib Persib sudah tidak sabar ingin lepas dari tekanan belum pernah menang di empat pertandingan awal Liga 1 2023/2024.
Mereka mengincar Persik Kediri menjadi tumbal kebangkitan Persib setelah hanya mampu meraup tiga angka dalam empat pertandingan. Pertandingan melawan Persik akan berlangsung jumat di Stadion Brawijaya Kediri.
Semangat untuk bangkit itu disuarakan Beckham Putra Nugraha. Gelandang Persib itu siap jadi motor serangan Persib untuk kalahkan Persik.
"Setelah pertandingan PSM kemarin, kami punya persiapan yang cukup baik dan semoga bisa lebih baik lagi di pertandingan selanjutnya," tukas Beckham.
"Jadi tentunya pertandingan selanjutnya kami harus bisa meraih hasil yang terbaik," ujarnya.
Hanya Beckham juga tidak mau jemawa. Sebab, Persik juga memiliki kekuatan yang bisa membuat kejutan.
Buktinya, musim lalu mereka mampu memberikan kekalahan untuk Persib. Saat itu pertandingan berlangsung di Stadion Pakansari Bogor dan Persib takluk 0-2.
"Semua tim di Liga 1 kekuatannya merata dan kami harus waspada. Butuh kerja keras untuk bisa meraih hasil maksimal," ingatnya.(*)
Perkiraan Pemain
Persik (4-3-3): Kurniawan Kartika Ajie (g); Simen Lyngbo, Anderson Nascimento, Hamra Hehanusa, Yusuf Meilana; Artur Irawan, Renan Silva, Rohid Chand; Flavio Silva, Supriadi, Ferinando Pahabol
Pelatih: Marcelo Rospide
Persib (4-3-3): Teja Paku Alam (g); Victor Igbonefo, Nick Kuipers, Alberto Rodriguez, Rachmat Irianto; Marc Klok, Beckham Putra, Ryan Kurnia; Febri Hariyadi, Ciro Alves, David da Silva
Pelatih: Bojan Hodak
Persik vs Persib: Bertekad Bangkit, Beckham Serukan Persib Atasi Persik
kumaidi sumeks
kumaidi sumeks
bacakoran.co - persib persib sudah tidak sabar ingin lepas dari tekanan belum pernah menang di empat pertandingan awal liga 1 2023/2024.
mereka mengincar persik kediri menjadi tumbal kebangkitan persib setelah hanya mampu meraup tiga angka dalam empat pertandingan. pertandingan melawan persik akan berlangsung jumat di stadion brawijaya kediri.
semangat untuk bangkit itu disuarakan beckham putra nugraha. gelandang persib itu siap jadi motor serangan persib untuk kalahkan persik.
"setelah pertandingan psm kemarin, kami punya persiapan yang cukup baik dan semoga bisa lebih baik lagi di pertandingan selanjutnya," tukas beckham.
"jadi tentunya pertandingan selanjutnya kami harus bisa meraih hasil yang terbaik," ujarnya.
hanya beckham juga tidak mau jemawa. sebab, persik juga memiliki kekuatan yang bisa membuat kejutan.
buktinya, musim lalu mereka mampu memberikan kekalahan untuk persib. saat itu pertandingan berlangsung di stadion pakansari bogor dan persib takluk 0-2.
"semua tim di liga 1 kekuatannya merata dan kami harus waspada. butuh kerja keras untuk bisa meraih hasil maksimal," ingatnya.(*)
perkiraan pemain
persik (4-3-3): kurniawan kartika ajie (g); simen lyngbo, anderson nascimento, hamra hehanusa, yusuf meilana; artur irawan, renan silva, rohid chand; flavio silva, supriadi, ferinando pahabol
pelatih: marcelo rospide
persib (4-3-3): teja paku alam (g); victor igbonefo, nick kuipers, alberto rodriguez, rachmat irianto; marc klok, beckham putra, ryan kurnia; febri hariyadi, ciro alves, david da silva
pelatih: bojan hodak
- Tag
-
- Share
-