bacakoran.co

Manassa Beri Penghargaan Pustaka Paripalana Kepada Prof Dr Oman Fathurahman

Manassa Beri Penghargaan Pustaka Paripalana Kepada Prof Dr Oman Fathurahman

BACAKORAN.CO -- Masyarakat Pernaskahan Nusantara (Manassa) memberikan penghargaan Pustaka Paripalana kepada Guru Besar Filologi Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, Prof. Dr. Oman Fathurahman. Penghargaan di berikan kepada profesor yang akrab di sapa “Kang Oman” itu karena telah berjasa dalam merawat, mengkaji, serta membuka akses pengetahuan dalam manuscript kuno Nusantara. Penghargaan di berikan dalam rangkaian acara  Simposium Internasional Pernaskahan Nusantara XIX yang di selenggarakan Manassa di Fakultas Ilmu Budaya (FIB) Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta, 7 – 8 Agustus 2023. “Paripalana” berasal dari Sunda Kuno, yang berarti pemelihara, penjaga, mungkin semacam “guardian, protector”. BACA JUGA : Selamatkan Manuscript Palembang British Library Gandeng UIN Raden Fatah “Prof Oman sangat layak menerima penghargaan ini,” ujar Ketua Umum Manassa Munawar Holil. Menurut Munawar Holil yang lebih dikenal denga panggilan -Kang Mumu - , di tengah kesibukan sebagai guru besar UIN Jakarta dan pengasuh Pesantren Al-Hamidiyah Depok, Prof Oman masih menyempatkan diri untuk  ‘Ngaji Manuskrip Kuno Nusantara’ atau ‘Ngariksa’, kajian tentang naskah-naskah kuno terutama terkait Islam Nusantara Meski kajiannya manuskrip, kata Kang Mumu, sejak 2019, Oman secara rutin menyapa penggemarnya melalui tayangan live di Facebook dan Youtube setiap Jumat malam dua pekan sekali. Di usianya yang ke-4 tahun ini, "Ngariksa" bukan saja di minati para filolog di kampus, tapi juga para pengguna medsos dari berbagai kalangan di mancanegara. “Program ini telah menarik minat generasi muda untuk melanjutkan kiprah generasi tua menjaga “memori bangsa” generasi masa lampau sebagai pelajaran generasi mendatang,”katanya. “Ini sebuah tindakan nyata untuk menjaga kelestarian naskah tangan sebagai warisan budaya agar tak hilang di telan zaman,” ucap pria berambut gondrong itu.

Manassa Beri Penghargaan Pustaka Paripalana Kepada Prof Dr Oman Fathurahman

Doni Sumeks

Doni Sumeks


manassa beri penghargaan pustaka paripalana kepada prof dr oman fathurahman

bacakoran.co -- memberikan penghargaan pustaka paripalana kepada guru besar filologi . penghargaan di berikan kepada profesor yang akrab di sapa “kang oman” itu karena telah berjasa dalam merawat, mengkaji, serta membuka akses pengetahuan dalam manuscript kuno nusantara. penghargaan di berikan dalam rangkaian acara  simposium internasional pernaskahan nusantara xix yang di selenggarakan manassa di fakultas ilmu budaya (fib) universitas gadjah mada, yogyakarta, 7 – 8 agustus 2023. “paripalana” berasal dari sunda kuno, yang berarti pemelihara, penjaga, mungkin semacam “guardian, protector”. baca juga : “prof oman sangat layak menerima penghargaan ini,” ujar ketua umum manassa munawar holil. menurut munawar holil yang lebih dikenal denga panggilan -kang mumu - , di tengah kesibukan sebagai guru besar uin jakarta dan pengasuh pesantren al-hamidiyah depok, prof oman masih menyempatkan diri untuk  , kajian tentang naskah-naskah kuno terutama terkait islam nusantara meski kajiannya manuskrip, kata kang mumu, sejak 2019, oman secara rutin menyapa penggemarnya melalui tayangan live di facebook dan youtube setiap jumat malam dua pekan sekali. di usianya yang ke-4 tahun ini, "ngariksa" bukan saja di minati para filolog di kampus, tapi juga para pengguna medsos dari berbagai kalangan di mancanegara. “program ini telah menarik minat generasi muda untuk melanjutkan kiprah generasi tua menjaga “memori bangsa” generasi masa lampau sebagai pelajaran generasi mendatang,”katanya. “ini sebuah tindakan nyata untuk menjaga kelestarian naskah tangan sebagai warisan budaya agar tak hilang di telan zaman,” ucap pria berambut gondrong itu.
Tag
Share