BACAKORAN.CO - Vivo Y21s dengan fitur-fitur canggih yang disempurnakan untuk memenuhi kebutuhan pengguna walaupun keluaran 2021 tetapi masih banyak diburu 2023.
Sekarang Vivo Y21s turun harga 4/128 GB kini harga sekarang menjadi Rp1.699.000 dari Rp2.799.000.
Salah satu daya tarik utama ponsel ini baterai berkapasitas 5.000 mAh yang mampu memenuhi kebutuhan sehari-hari.
Inilah ponsel pintar yang siap mendukung gaya hidup kamu yang serba cepat dan sibuk.
BACA JUGA:Duh Jangan Lakuin ini saat Charger HP, Buat Baterai Rusak Hingga Meledak
Dalam artikel ini akan membahas spesifikasi HP Vivo Y21s yang masih diburu hingga saat ini.
Berikut spesifikasi lengkap Vivo Y21s:
Vivo Y21s keluaran tahun 2021 memiliki layar seluas 6,51 inci IPS LCD dengan resolusi 720x1600 pixel kerapatan 270 ppi.
Kemudian Vivo Y21s juga dibekali kamera 50MP, Pada kamera depan HP canggih Vivo Y21s memiliki resolusi kamera 8MP, sangat cocok untuk kalian yang suka mengabadikan foto dan berselfie.
Memiliki dua kamera belakang yang terdiri dari kamera 50MP, 2MP dan makro 2MP.
Selanjutnya HP Vivo Y21s ditenagai chipset Mediatek Helio G80 dengan teknologi canggih yang membuat ponsel ini tidak akan lemot saat digunakan cocok untuk kamu yang suka bermaingame.
Vivo Y21s memikiki kapasitas baterai yang besar 5.000mAh dan didukung teknologi canggih fast charging 18W yang tahan lama, kinerja tangguh, dan desain elegan.
Dengan ponsel ini, Kamu tidak perlu lagi khawatir tentang kehabisan ruang penyimpanan atau daya baterai yang cepat habis.
Vivo Y21s siap mendukung gaya hidup kamu yang cepat dan sibuk, memungkinkan kamu menikmati pengalaman penggunaan yang luar biasa.