13 Cara Wajah Bebas Kusam Seharian Dengan Modal Rp50 Ribu Wajah Bersih Segar Saat Pulang Kerja

Jumat 13 Oct 2023 - 15:00 WIB
Reporter : Yudha IP
Editor : Yudha IP

BACAKORAN.CO  - Wajah kusam berminyak dan kurang terlihat segar di pertengahan hari memang sangat menggangu banget apalagi jika kamu seorang pekerja kantoran yang harus bertemu client pasti sangat tidak nyaman.

Jangankan pekerja kantoran, bagi pelajar mahasiswa dan anak sekolahanpun tidak nyaman dengan wajah kusam.

Kamu harus banget tau cara untuk buat wajah bebas kusam dari artikel ini yang telah di rangkum oleh tim bacakoran.

Ada 13 cara lho yang bisa kamu lakuin agar kamu bebas dan terhindar dari wajah kusam.

Nggak perlu modal yang cukup tinggi, munkin ada beberapa cara yang bisa kamu lakuin memerlukan uang.

BACA JUGA:Khasiat Buah Mengkudu yang Luar Biasa untuk Kesehatan Tubuh Anda, ini lah 11 manfaat kesehatan luar biasa yan

Namun tidak perlu khawatir kamu cukup memerlukan uang sekitar Rp50 Ribu untuk mengikuti cara tersebut.

Untuk menjaga wajah agar tetap segar dan tidak kusam sepanjang hari.

Kamu dapat mengikuti beberapa tips perawatan wajah berikut:

13 Cara Agar Terhindar Dari Wajah Kusam Seharian

1. Membersihkan Wajah:

Cuci wajah dengan lembut dua kali sehari, pagi dan malam, dengan pembersih wajah yang cocok untuk jenis kulit Anda.

BACA JUGA:14 Manfaat Luar Biasa Daun Sirih untuk Kesehatan Tubuh Anda

Pastikan untuk menghapus makeup sepenuhnya sebelum tidur.

2. Pelembap:

Gunakan pelembap wajah yang cocok untuk jenis kulit Anda setelah mencuci wajah.

Ini membantu menjaga kelembaban kulit.

3. Perlindungan Matahari:

Kenakan tabir surya dengan SPF setidaknya 30 setiap hari, bahkan ketika cuaca mendung.

Kategori :