Keren! Tren Poster Mirip Disney Pixar yang Viral Di Medsos, Nggak Perlu Diedit Cukup Gunakan Website ini...

Selasa 31 Oct 2023 - 13:00 WIB
Reporter : Deby Try
Editor : Deby Try

Berikut adalah langkah-langkah untuk membuat poster film ala Disney Pixar di Bing Image Creator:

1. Buka website Bing Image Creator di browser.

2. Masuk dengan akun Microsoft kamu. Jika belum punya, kamu bisa membuatnya terlebih dahulu.

3. Tuliskan deskripsi gambar yang Anda inginkan di kolom teks. Mulailah dengan "create a Disney Pixar movie poster..." dan lanjutkan dengan detail-detail lainnya. 

BACA JUGA:PT Nusa Solar Indonesia Rekrutmen Pegawai, Untuk 6 Posisi Lulusan D3 dan S1, Buruan Cek Disini Max Usia 35th..

Misalnya, "create a Disney Pixar movie poster of a boy and a girl riding a bicycle in the park".

4. Klik "Create" dan tunggu sebentar. Bing Image Creator akan menampilkan beberapa pilihan gambar poster berdasarkan deskripsi.

5. Pilih salah satu gambar poster yang kamu suka dan klik "Download" untuk menyimpannya di perangkat.

6. Bagikan hasil poster film ala Disney Pixar kamu ke media sosial atau teman-teman kamu.

BACA JUGA:Limbah Ini Dulu Diinjak dan Dicacah, Kini Dipakai Pejabat Hingga Terlihat Cantik dan Gagah

Selain Bing Image Creator, ada juga website AI Art Generator lain yang bisa kamu coba, seperti Dall-E, Stable Diffusion, dan Ideogram. 

Masing-masing website memiliki fitur dan cara kerja yang berbeda-beda, tetapi prinsipnya sama yaitu membuat gambar dari teks.

Tren poster film ala Disney Pixar ini memang sedang viral di media sosial.  

Hasilnya pun bervariasi dan menarik untuk dilihat.

BACA JUGA:4 Tahun Vakum! Aura Kasih Comeback Dengan Film Horor Gais di Rumah Iblis, Ternyata Ini Alasannya

Jadi, tunggu apa lagi? Ayo coba buat poster film ala Disney Pixar kamu sendiri dengan menggunakan website AI Art Generator. 

Kategori :