Mau Kulit Cerah dan Glowing? 4 Vitamin ini Solusinya!!

Minggu 03 Dec 2023 - 13:00 WIB
Reporter : Higma Rizki
Editor : djarwo

Vitamin ini mengandung antioksidan yang baik untuk merawat kesehatan kulit seperti mengurangi keriput, mengatasi kulit kering dan menghilangkan bintik hitam di kulit.

Selain itu, vitamin ini juga dapat digunakan sebagi suplmen untuk mencegah penyakit jantung, pengerasan pembuluh darah, serangan jantung, nyari dada dan sakit kaki karena arteri yang tersumbat.

3. Nourish Skin Ultimate


--

Vitamin ini memiliki kandungan amino acid dan antioxidant yaitu vitamin e, vitamin c dan beta carotene yang dapat mengatasi masalah pada kulit kering dan normal seperti timbulnya flek hitam yang membandel, keriput, kusam serta kukit kering dan kasar.

BACA JUGA:5 Moisturizer Gel Super Ringan, Cocok Untuk Kulit Kombinasi Dan Berminyak!

Vitamin ini menjaga kindahan dan kesehatan kulit, meningkatkan elastisitas dan kelembaban kulit serta membuat kulit menjadi lebih putih, segar dan berseri.

Selain itu, vitamin ini juga dapat membuat kulit menjadi lebih tebal, kenyal dan kencang serta dapat menghilangkan efek alergi makanan laut.

4. Everwhite Hicolla Kapsul


--

Everwhite hicolla kapsul merupakan suplemen kesehatan yang mengandung collagen, glutathione dan vitamin c yang berfungsi untuk menjaga kesehatab kulit.

Dengan 3 kandungan utama tersebut, suplemen ini dapat meningkatkan hidrasi dan memperbaiki elastisitas kulit, mencegah kerusakan kulit akibat sinar radikal bebas dan sebagai antioksidan untuk kulit lebih cerah.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Peeling Gel Brand Lokal Yang Dapat Mencerahkan dan Menghaluskan Tekstur Kulit.

Namun, suplemen ini tidak dianjurkan untuk orang dengan alergi ikan.

 

Kategori :