Cara Makan Rasulullah Yang Wajib Sobat Muslim Ketahui, Yuk Simak!

Kamis 21 Dec 2023 - 18:30 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Deby Tri

Sedangkan kalau orang minum dia bernafas, dia sama saja mengotori minumannya.

BACA JUGA:Bukan Banting Harga, ini Cara Agar Dagangan Makin Laris dan Barokah Menurut Nabi Muhammad

Hal itu jika sering terjadi bisa membahayakan paru-paru dan organ tubuh yang lainnya.

Begitu juga, Rasulullah tidak menganjurkan untuk minum dalam sekali tegukan.

Tapi yang dianjurkan Rasululah itu untuk mengambil nafas diantara tegukan yang diminum.

Kata Rasulullah, "Minumlah kalian satu teguk satu teguk, kangan kamu minum satu gelas langsung habis tanpa bernafas."

BACA JUGA:Apa Kado Terindah Kita Untuk Kelahiran Nabi Muhammad ?

Kenapa kita tidak diperbolehkan minum sekali langsung habis dan nafas di dalam gelas ?

Ternyata saluran air dengan saluran pernafasan itu berbeda.

Mereka saling memotong dalam saluran rongga mulut dan kerongkongan.

Kalau dia makan dan minum sambil bernafas, tidak bisa dilakukan secara bebarengan.

BACA JUGA:Ini Ciri-ciri Kemunculan Imam Mahdi Menurut Hadis Nabi, Benarkah Tanda Peristiwa Kiamat

Sedangkan orang yang menahan nafas dalam waktu yang cukup lama, maka dia itu sudah membuat udara di dalam paru-paru itu tertahan.

Yang pada akhirnya dua menahan dinding ceruh / lubang paru-paru.

Jikalau lubang paru-parunya sudah  tertekan, akan mengakibatkan paru-paru itu tadi mengembang dan lama kelamaan akan kehilangan kelenturannya.

Jadi, paru-paru tersebut tidak akan bisa memompa secara maksimal.

Kategori :