4 Waktu Mulia yang Dianjurkan Untuk Memakmurkan Agar Dosa-dosa Terhapus, Menurut Habib Umar, Yuk Simak!

Selasa 26 Dec 2023 - 11:15 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Deby Tri

Dari Ammar bin Yasir bahwa Nabi Saw Bersabda:

Barangsiapa Shalat setelah Shalat Maghrib enam raka’at, maka diampuni dosa-dosanya, walaupun sebanyak buih lautan. (HR Imam Thabrani)

Ibnu Majah, Ibnu Huzaimah, dan Tirmidzi meriwayatkan Hadits serupa dari Abu Hurairah Ra, bahwa Nabi Saw Bersabda:

“Barang siapa Shalat enam raka’at antara Maghrib dan Isya’, maka Allah Swt mencatat baginya pahala ibadah 12 tahun.(HR Imam Tirmidzi).

BACA JUGA:Muslimah Jangan Salah Arti! Pelajari Tentang Haid, Nifas dan Istihadhah Berdasarkan Kitab

BACA JUGA:4 Cara Terbaik Mengatasi Rasa Kecewa Menurut Syarifah Hafshah, Jangan Langsung Putus Asa!

Dari Abu Hurairah,

Rasulullah Saw Bersabda :

“Siapa yang Shalat Enam raka’at antara Maghrib dan Isya’ TANPA DISELA dengan PEMBICARAAN, ia senilai Ibadah selama 12 Tahun.” (HR Ibnu Majah).

Sumber:

(Kitab : Robi’ul Asror.

Al Habib Hasan bin Ahmad Al Kaff – Madinah Al Munawwaroh).

۞اَللّٰهُمَّ صَلِّ عَلَىٰ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ، وَعَلَىٰ آلِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ.۞

Kategori :