Kamu dapat menambahkan saus tambahan seperti saus pesto dan saus barbeque untuk memberikan rasa yang lebih istimewa.
3. Udang Panggang
Udang adalah hidangan yang dinantikan banyak orang.
Dengan rempah-rempah, aroma yang harum, dan daging yang empuk, udang panggang sangat cocok disajikan di malam tahun baru.
BACA JUGA:Nostalgia Kelezatan! Yuk, Kulik Resep Makanan Jadul ‘Grubii’ yang Enak dan Penuh Kerenyahan Disini!
Pastikan untuk memanggangnya dengan merata agar bumbu meresap sempurna.
4. Sosis dan Jagung Bakar
Menu panggang memang menjadi favorit di malam tahun baru. Hidangan ini tidak hanya lezat tetapi juga dapat mempererat hubungan antara kamu dan keluarga. Gunakan campuran jagung, sosis, atau sayuran lainnya.
Jangan lupa untuk menggunakan alat panggang dan siapkan piring.
BACA JUGA:10 Rahasia Kesehatan Ginjal, Cari Tau Makanan, Minuman, dan Herbal sebagai Pembersihan Alami?
5. Sate
Sate merupakan hidangan khas Indonesia yang selalu disukai banyak orang.
Dapat menggunakan daging ayam dan sapi sebagai bahan sate untuk merayakan tahun baru.
Sajikan berbagai bumbu seperti bumbu padang atau bumbu kacang untuk variasi rasa.
BACA JUGA:Cari Tau Sekarang! Berapa Sih Biaya Franchise Mie Gacoan? Bukti Nyata Sukses di Bidang Kuliner
6. Mie atau Spaghetti