Kedua, jika kamu masih ingin menyimpan data-data, kamu bisa mengunduh salinan informasi dari Instagram sebelum menghapus akun.
BACA JUGA:Smartphone Sultan! OPPO Find N3 Harga Rp 30 Juta, Ini Spesifikasinya
BACA JUGA:5 Hari Lagi Debut Honor X50 GT! Smartphone dengan Bodi Mewah, Intip Disini Spesifikasinya
Kamu bisa melakukannya dengan mengakses menu Pengaturan dan privasi > Keamanan > Unduh data.
Ketiga, jika kamu tidak yakin untuk menghapus akun Instagram secara permanen kamu bisa memilih untuk menonaktifkan akun Anda sementara.
Cara Hapus Akun Instagram Secara Permanen dari HP
1. Buka aplikasi Instagram di HP kamu, lalu masuk dengan akun yang ingin dihapus.
BACA JUGA:Samsung A13 Smartphone Rp2 Jutaan, Dengan Empat Kamera Belakang dan Layar FHD+
BACA JUGA:Tecno Rilis Smartphone Spark 20 Pro dengan Chipset Helio G99 dan Kamera Canggih 108MP
2. Klik menu Lainnya yang ditandai dengan tiga garis horizontal di kanan bawah layar.
3. Pilih Pengaturan dan privasi > Pusat Akun > Detail pribadi > Kepemilikan dan kontrol akun > Penonaktifan atau penghapusan.
4. Pilih akun yang ingin kamu hapus secara permanen, lalu klik Hapus akun.
5. Masukkan kata sandi akun kamu, lalu pilih alasan mengapa kamu ingin menghapus akun kamu.
6. Klik Hapus.
BACA JUGA:Asyik! 6 Smartphone ini Akan Hadir di Awal Tahun 2024, Kuy Siapin Budget Gais?
BACA JUGA:5 Smartphone dengan Baterai 5000 Hingga 7000 mAH, Harga Mulai Rp1 Jutaan, Harus Check Out sih...