3. Kemangi dan Lemon
Rebus kemangi kering dalam air, saring, dan tambahkan minyak essential oil lemon.
Hasilnya adalah pengharum alami yang menyegarkan untuk disemprotkan di kabin mobil.
4. Kulit Jeruk
BACA JUGA:6 Rekomendasi Parfum Lokal Murah Under 100K Ala Tasya Farasya, Apa Aja?
Campurkan kulit jeruk dengan air, dan biarkan semalaman.
Tambahkan alkohol jika diinginkan, atau semprotkan langsung di udara di dalam mobil untuk aroma segar.
5. Buah Citrus
Gunakan kulit jeruk, tambahkan garam laut, cengkeh, dan daun mint.
BACA JUGA:5 Tips Memilih Parfum Sesuai Dengan Kondisi Cuaca, Yuk Cek Disini Bestie!!
Tempatkan dalam wadah terbuka di dashboard untuk menghilangkan bau tidak sedap.
6. Daun Pinus
Campur daun pinus, daun salam, dan biji pala dalam air, diamkan selama 1-2 minggu.
Lalu semprotkan di udara untuk efek anti bakteri dan menyegarkan.
BACA JUGA:6 Rekomendasi Parfum Lokal Wanita Yang Enak dan Tahan Lama, Yuk Cobain Girls!
7. Daun Pandan