5 Pertanyaan Allah di Hari Kiamat, Apa Aja? Begini Penjelasan Hadits

Minggu 21 Jan 2024 - 21:50 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

BACAKORAN.CO- Dalam hadits yang diriwayatkan oleh Tirmidzi No. 2417, Nabi Muhammad SAW memberikan kita pandangan yang mendalam tentang pertanyaan-pertanyaan penting yang akan diajukan di hari kiamat.

Hadits ini menyoroti lima pertanyaan utama.

Dalam kehidupan seseorang yang akan diuji di hadapan Allah SWT.

Berikut pertanyaan-pertanyaan tersebut.

BACA JUGA:Kiamat Sudah Dekat! Yuk Kenali Ciri-ciri Pohon Gharqad yang Dijuluki Sebagai Pohon Yahudi, Apa Aja?

1. Umurnya, di Manakah Ia Habiskan?

Salah satu pertanyaan yang akan diajukan.

Adalah tentang bagaimana seseorang menghabiskan umurnya.

Ini bukan hanya tentang seberapa panjang umur seseorang.

Tetapi lebih kepada kualitas hidup yang telah dijalani.

BACA JUGA:Ketahui Tanda-tanda Kiamat yang Telah Tercantum dalam Al-Qur'an, Perkuat Keimanan adalah Koenci!

Allah SWT akan menanyakan bagaimana kita.

Menggunakan waktu-Nya yang diberikan kepada kita di dunia ini.

Apakah kita memanfaatkannya dengan berbuat baik.

Memperoleh ilmu dan beribadah kepada-Nya?

Kategori :