6. Anti inflamasi
Ekstrak calendula sering digunakan dalam produk perawatan kulit.
Karena sifat anti-inflamasi dan penyembuhan luka alaminya.
Ini dapat membantu meredakan peradangan pada kulit wajah.
Memberikan sensasi nyaman, dan bahkan membantu mengatasi masalah kulit seperti jerawat atau eksim.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Skincare Eksfoliasi yang Tepat Untuk Kulit Bebas Komedo, Yuk Cobain Girls!!
BACA JUGA:Ciwi-ciwi Wajib Tau, Inilah Tips dan Trik Minimalisir Kebutuhan Skincare, Berikut Tekniknya!
Calendula dengan kekayaannya akan vitamin dan senyawa seperti sterol, beta karoten, polisakarida, dan karetonoid.
Merupakan pilihan yang cocok untuk mengatasi berbagai masalah kulit.
Termasuk bengkak dan peradangan pada berbagai bagian tubuh.
Dengan kandungan yang beragam, calendula dapat memberikan manfaat optimal untuk merawat dan menenangkan kulit.
Itulah beberapa manfaat calendula untuk kulit wajah, semoga bermanfaat.**
BACA JUGA:5 Manfaat Skincare Vegan Untuk Perawatan Kulit, Bisa Jadi Rekomendasi Kamu Yang Suka Bahan Alami