BACAKORAN.CO- Dalam menentukan waktu yang tepat untuk mengikat pernikahan, banyak faktor yang diperhitungkan termasuk pilihan bulan yang dianggap lebih baik untuk merayakan momen bersejarah ini.
Pernikahan dalam ajaran Islam dianggap.
Sebagai langkah suci yang diharapkan membawa berkah.
Dan kebahagiaan bagi pasangan yang bersatu.
BACA JUGA:7 Tips Jemput Jodoh yang Baik Dengan Cepat, Apa Aja? Salah Satunya Istiqomah dan Sabar
Berikut bulan-bulan yang baik untuk menikah dalam Islam.
1. Syawal
Syawal merupakan bulan yang diikuti oleh bulan Ramadan.
Bulan suci puasa bagi umat Islam.
Pernikahan pada bulan Syawal dianggap sebagai pilihan yang penuh berkah.
Karena umat Islam merayakan Idul Fitri.
BACA JUGA:5 Jalan yang Mendatangkan Jodoh! Salah Satunya Pertemanan Lho
Hari kemenangan setelah menyelesaikan ibadah puasa.
Pernikahan pada saat ini dianggap sebagai langkah positif.
Untuk memulai kehidupan baru dengan berkah dan kegembiraan.