1.Bangun Hubungan baik dengan Rekan Kerja
Disaat kita sedang jenuh, sebaiknya bangun hubungan yang baik dengan rekan kerja, ajak rekan kerja berkomunikasi seperti bersendah gurau, curhat atau ngobrol ngarul ngidul.
Ajak rekan kerja bicara yang menyenangkan, namun kuncinya jangan mudah tersinggung.
Sebab, dala gurauwan adakalahnya tanpa disadari ucapan agak sensitif.
BACA JUGA:Ingin Selalu Mendapatkan Keberuntungan, Terapkan 6 Cara ini
Tanggapi gurawan rekan kerja dengan senyuman dan tertawa lepas.
2.Visual Rest
Anda juga bisa melakukan visual rest atau menggunakan benda pendukung penenang indra, seperti berikan hiasan, tanaman hias, barang yang membuat indah dilihat mata di kantor
Coba membuat tempat kerja lebih enak dilihat atau semakin nyaman, agar tidak jenuh saat bekerja.
3.Meminta Job atau Tanggung Jawab Baru
Perasaan jenuh bisa juga hadir karena pekerjaan itu-itu saja.
BACA JUGA:Kopi Hitam: Keajaiban Dalam Setiap Tetesnya, Mengungkap 10 Manfaat Ajaib untuk Kesehatan Tubuh!
Sehingga kita bosan dan akhirnya akan menjadi malas.
Oleh karena itu, cobalahnya utarakan kepada atasan, agar diberikan job atau tanggung jawab lain untuk mencari pengalaman dan suasana baru.
Sehingga, dengan suasana baru atau pekerjaan yang baru dapat membuat anda ceria kembali.
4.Menjaga Pola Hidup Sehat