Kenapa Sih Kucing Putih Memiliki Tingkah yang Random? Nomor 1 Menjadi Salah Satu Faktor Utamanya, Kok Bisa?

Rabu 24 Jan 2024 - 21:29 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

BACAKORAN.CO - Alasan kenapa kucing putih sering di juluki sebagai kucing random dan bloon.

Pernahkah kamu melihat video yang memperlihatkan tingkah laku kucing putih yang random.

Sampai banyak yang mengatakan kucing putih itu sebagai kucing yang bloon.

Banyak tingkah random yang dilakukan oleh kucing berwarna putih yang terekam kamera.

BACA JUGA:Biaya Pakan Kucing Membengkak? 5 Rekomendasi Makanan Murah yang Bisa Bikin Kamu Tersenyum Lebar....

Sehingga merekapun mendapat julukan sebagai warna kucing terbloon di dunia.

Salah satu kerandoman kucing putih dapat kamu lihat pada video di bawah ini.

Youtube Jaya Edutaimen.

Setelah kamu melihat video tersebut pasti kamu mengerti kenapa kucing ini sering dapanggil bloon.

Berikut Fakta seputar kucing yang berwarna putih dan alasan mengapa mereka di sebut bloon.

BACA JUGA:Apa Sih Manfaat Merawat Kucing Bagi Manusia? Ternyata ini 5 Keuntungan Memeliharanya di Rumah

Ras kucing yang tersebar di seluruh dunia sangatlah banyak, dari segi warna, pola, dan panjang bulu.

Salah satu warna yang digemari oleh cat lover adalah kucing yang berwarna putih.

Apalagi jika kucing putih tersebut dari ras kucing yang memiliki bulu yang pandang seperti anggora.

Kategori :