Berikut Berbagai Macam Jenis Kura-kura, Mulai dari Hidup di Darat Maupun di Air, Simak Disini!

Rabu 31 Jan 2024 - 17:40 WIB
Reporter : Rizki
Editor : Rizki

Mereka memiliki cangkang yang lebih datar dan bersifat aerodinamis.

BACA JUGA:Bisa Terbang juga Lho? Kura-Kura Hewan Unik dan Langkah yang Penuh Misteri, Banyak yang Belum Tau kan

BACA JUGA:5 Fakta Menarik Tentang Kura-Kura Brazil dan Tips Merawatnya, Yuk Simak Penjelasannya!

b. Kurang-Kura Leher Panjang (Macrochelys Spp)

Jenis ini hidup di perairan asin seperti rawa-rawa payau dan estuari.

Mereka memiliki leher yang panjang dan kepala yang besar.

Kurang-Kura Darat

- Kurang-Kura Darat Tropis

a. Kurang-Kura India (Geochelone Elegans)

Tersebar di wilayah Asia Selatan, kurang-kura India adalah spesies yang umum dijumpai di daratan. 

Mereka memiliki cangkang bertekstur dan sering ditemukan di hutan tropis.

BACA JUGA:Kura-Kura Suka Makan Apa, Ini 10 Makanan dan Cara Memberikannya dengan Benar, Jangan Sampai Salah Pilih!

b. Kurang-Kura Aldabra (Aldabrachelys Gigantea)

Merupakan salah satu kurang-kura terbesar, kurang-kura Aldabra berasal dari Kepulauan Aldabra di Samudra Hindia.

- Kurang-Kura Darat Gurun

a. Kurang-Kura Gurun Sonora (Gopherus Morafkai)

Kategori :