BACAKORAN.CO - Physical sunscreen saat ini sedang viral di sosial media termasuk TikTok, banyak sekali orang mencari rekomendasi produk satu ini.
Karena ada salah satu video viral yang menyarankan lebih baik menggunakan physical sunscreen daripada menggunakan chemical sunscreen, kenapa?
Karena, dari video tersebut menyebutkan bahwa physical sunsceen sangat melindungi kulit dari bahaya sinar UVB dan UVA dengan memantulkan bahaya sinar terebut dari kulit.
Walaupun paparan sinar matahari dapat memberikan banyak manfaat bagi kesehatan kita.
Tetapi tanpa perlindungan yang memadai sinar matahari dapat pula menimbulkan risiko kerusakan kulit.
BACA JUGA:7 Keunggulan Tinted Sunscreen Dibandingkan Sunscreen Biasa, Pilihan Perawatan Kulit Menawan!
Oleh karena itu, penggunaan sunscreen menjadi step skincare yang sangat diwajibkan.
Apalagi banyak dokter dan dermatologist sangat menyarankan penggunaan sunscreen.
5 Physical Sunscreen Terbaik yang Viral di TikTok Tanpa White Cast
Tim bacakoran akan merekomendasikan kamu 5 physical sunscreen terbaik di Indonesia.
Yang tidak hanya memberikan perlindungan maksimal, tetapi juga cocok dengan berbagai tipe kulit.
1. Biore UV Aqua Rich Watery Essence SPF 50+ PA++++
Biore UV Aqua Rich Watery Essence merupakan salah satu physical sunscreen favorit di Indonesia.
Dengan SPF 50+ dan perlindungan PA++++
BACA JUGA:Cegah Sinar UV! 8 Pilihan Sunscreen Terbaik untuk Anak-anak yang Harus Moms Cobain...