Kebaya jenis ini merupalan kebaya dengan model sentuhan yang lebih modern.
Bentuk serta pola sudah tidak mutlak seperti kebaya asli sudah terdapat perubahan pada beberapa bagian-bagian termasuk dalam hal hiasan, bahan, coral dan mode sudah mulai mengikuti tren yang ada. Salah satunya yang termasuk dala kebaya ini adalah kebaya modifilasi.
Banyak perancang busana tradisional yang menggunakan kebaya rancangan mereka.
Inilah informasi mengenai sejarah kebaya dan jenis-jenisnya semoga bermanfaat.
Kategori :