Hububnan Otak dengan Perilaku Anak! Strategi Parenting dari dr Aisah Dahlan yang Wajib Diketahui Orang Tua

Minggu 11 Feb 2024 - 21:21 WIB
Reporter : Ainun
Editor : Ainun

"Mulai dari pelajaran yang dipelajari, nasihat yang diberikan, hingga peristiwa yang dialami," ungkap dr. Aisah Dahlan.

Di antara keajaiban ini, terdapat neuron cermin.

Yang berperan vital dalam proses pembelajaran kita melalui pengamatan terhadap orang lain. 

Mencakup 30% dari total neuron, neuron cermin ini berdomisili di lobus frontalis otak.

BACA JUGA:5 Tips Single Parent Untuk Ayah Tunggal Agar Anak Tidak Kekurangan Kasih Sayang, Nomor 3 Banyak yang Tidak Tau

Menjadi pusat pengolahan semua yang dipelajari.

Termasuk ilmu pengetahuan dan nasihat, menjadi memori dan ingatan yang kaya.

Bagaimana memori ini membentuk perilaku seorang anak

Sistem saraf yang menjalin koneksi antara otak dan tubuh berperan seperti jaringan listrik.

BACA JUGA:Mengapa Rutin Melaksanakan Shalat Malam Meskipun Sedikit Sangatlah Berharga? Yuk Cari Tau Keutamaanya...

Mengirim "PESAN" dari otak ke seluruh badan. 

"Apa yang dilihat, didengar, dirasakan, itulah yang akan mengalir melalui sistem saraf ke otak, membentuk koneksi dan memori," jelas dr. Aisah Dahlan.

Yang menarik, apa yang tersimpan di otak kemudian dapat mempengaruhi tindakan melalui sistem saraf ini.

Menjelaskan hubungan intrinsik antara ingatan dan perilaku.

BACA JUGA:Tips Cara Menghadapi Fase Jatuh Cinta Anak Dari dr. Aisah Dahlan, Para Orang Tua Jangan Salah Respon Ya!

Dalam konteks pengasuhan, penting bagi orang tua untuk memahami peran mereka.

Kategori :