Pemilihan bibit yang buruk dapat menjadi penyebab gagal dalam usaha ayam kampung.
Bibit yang tidak unggul dari segi genetika atau memiliki riwayat kesehatan yang kurang baik.
Dapat mempengaruhi pertumbuhan dan produktivitas ayam.
Solusinya adalah memilih bibit yang sehat, memiliki ketahanan yang baik terhadap penyakit.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 9 Faktor Penyebab Kegagalan Dalam Budidaya Ikan Gurame, No 2 Paling Bahaya
Dan berasal dari sumber yang terpercaya.
3. Pemeliharaan dan Pengelolaan Lingkungan yang Buruk
Kondisi lingkungan yang tidak sesuai dapat menyebabkan stres pada ayam kampung.
Mengurangi produktivitas dan pertumbuhan.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 9 faktor Penyebab Gagal Dalam Budidaya Ikan Channa, Apa Aja?
Kurangnya ventilasi, kelembaban berlebih, atau kandang yang terlalu penuh dapat menjadi faktor penyebab gagal.
Solusinya adalah memastikan lingkungan kandang sesuai dengan kebutuhan ayam.
Dengan ventilasi yang baik, suhu yang optimal, dan kebersihan yang terjaga.
4. Pemberian Pakan yang Tidak Tepat
BACA JUGA:Kamu Harus Tau Nih! 8 Faktor yang Dapat Menyebabkan Gagal Panen Dalam Budidaya Udang Windu, Apa Aja?
Pemilihan pakan yang tidak sesuai dengan kebutuhan nutrisi ayam kampung.