2. Cendol
Salah satu minuman khas Jawa Barat, terbuat dari tepung beras.
Lalu disajikan dengan gula merah, santan dan es batu sebagai pelengkap.
3. Mie Glosor
Menu berbuka puasa yang satu ini sangat populer Bogor.
Sepanjang bulan Ramadan, biasanya mudah ditemukan di pinggir jalan atau pasar takjil.
Tekstur Mie yang sangat licin, sehingga mudah ditelan.
Karena bahan utamanya tidak menggunakan tepung terigu, melainkan tepung singkong atau aci.
BACA JUGA:8 Rekomendasi Makanan Khas Bali yang Wajib Kamu Cicip Ketika Berlibur!
4. Putu Mangkok
Putu mangkok kuliner yang berasal dari kepulauan Riau.
Bahan utama dari kue ini yaitu tepung beras dan memiliki rasa manis yang pas.
Ditambah dengan parutan kelapa pada putu mangkok.
BACA JUGA:10 Rekomendasi Rumah Makan Padang Terkenal di Jakarta yang Wajib Dikunjungi Gais!
Sehingga memberikan sensasi rasa yang gurih disetiap gigitannya.