6 Tips yang Dapat Kamu Lakukan Untuk Membedakan Kucing Hamil atau Gendut, Awas Jangan Sampai Kegocek!

Rabu 10 Apr 2024 - 12:30 WIB
Reporter : Desta
Editor : Desta

BACAKORAN.CO - Tips membedakan kucing betina yang perutnya membesar karena banyak makan (kegemukan) atau hamil.

Saat memasuki usia 4 bulan kucing sudah bisa merasakan rangsangan untuk dapat berkembang biak (kawin).

Kucing akan mengalami perubahan sikap setelah musim kawin atau kucing sudah hamil.

Kucing yang hamil akan cenderung agresif seperti marah saat disentuh atau sibuk pergi keluar rumah, walau tidak semua kucing seperti itu.

Sementara kucing yang gemuk karena banayak makan akan lebih sering diam di rumah sambil bermalas-malasan hingga tidur.

BACA JUGA:Pertolongan Pertama yang Dapat Kamu Lakukan Saat Dicakar Kucing, Buruan Diobati Nanti Bisa Infeksi Loh...

Jadi saat tubuh bagian perut kucing membesar bisa saja disebabkan karena gemuk atau hamil.

Sebenarnya untuk mengetahui apakah kucingmu hamil atau tidak, cukup mudah dilakukan.

berikut beberapa cara yang dapat kau lakukan untuk membedakan kucing gendut atau hamil, antara lain:

1. Hilangnya siklus birahi

BACA JUGA:Cat Lover Wajib Tau Nih! 5 Tips Menyembuhkan Kucing yang Sedang Mencret atau Diare, Apa Aja?

Sudah sewajarnya saat musim kawin kucing akan mengalami birahi atau siklus estrus.

Siklus estrus pada kucing betina bisa berlangsung selama 5-7 hari dalam jangka waktu 2-3 minggu sekali. 

Jika kucingmu tiba-tiba berhenti birahi dan hidup seolah tak ada beban, bisa dipastikan dia hamil. 

 

Kategori :