Ternyata Mengajukan Pinjaman Rp10 Juta di KUR Pegadaian Syariah Bisa Secara Online Lho, Begini Syaratnya!

Senin 25 Mar 2024 - 22:01 WIB
Reporter : Ayu Ps
Editor : Ayu Ps

- Unduh aplikasi LinkAja melalui google playstore.

- Install aplikasi di handphone kamu.

BACA JUGA:6 Tips dan Trik Pengajuan Pinjaman KUR BRI yang Bisa Langsung Cair, Cek di Sini untuk Info Lebih Lengkapnya

- Lakukan registrasi jika belum memiliki akun

- Login di aplikasi LinkAja dan pilih menu Pinjaman Pilih Pegadaian

- Kemudian pengguna akan diarahkan ke portal pengajuan Pegadaian

- Terakhir ajukan pinjaman dan pilih jenis pinjaman KUR. 

BACA JUGA:Debitur Wajib Tau! Pinjam KUR BRI Bisa Online Tanpa Ribet, Simak Syarat dan Pengajuannya

Syarat Umum

1. Berusia minimal 17 sampai 65 tahun pada saat jatuh tempo akad.

2. Memiliki usaha yang sah sesuai dengan undang-undang yang berlaku.

3. Pihak calon Nasabah tidak sedang mendapatkan fasilitas pembiayaan dari lembaga lain.

BACA JUGA:Keren! Genjot UMKM, Subsidi KUR Rp 46 Triliun, Jokowi : Bunga Cuma 3 Persen?

Syarat Dokumen

- Fotokopi Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik.

- Fotokopi Kartu Keluarga (KK).

Kategori :