Puluhan Kendaraan Mogok Usai Isi BBM di SPBU, Diduga Tercampur Air, Ini Lokasinya!

Sabtu 30 Mar 2024 - 14:16 WIB
Reporter : Yudi
Editor : Yudi

BACAKORAN.CO - Belasan mobil truck mati mendadak usai melakukan pengisian BBM jenis solar di SPBU Megang, Kota Lubuklinggu, Provinsi Sumsel.

Sejumlah pengemudi terpaksa menguras seluruh tangki mobil.

Karena tangki BBM kendaraan yang mogok, rata rata penuh dengan air.

Informasi dihimpun, Sabtu (30/3) sekitar pukul 12.24 WIB, terpantau belasan truck mogok di SPBU Megang, kota Lubuklinggau.

BACA JUGA:Tak Kalah dari TikTok, LinkedIn Siap Rilis Feed Video yang Akan Meningkatkan Interaksi Pengguna, Seperti Apa?

BACA JUGA:Pj Gubernur Agus Fatoni Dorong Terwujudnya Pembangunan Dua Jembatan Penghubung Mesuji Lampung dengan OKI

Banyak para sopir terpantau menguras BBM jenis solar yang sudah mereka isi Semalam.


Supir truk sibuk kuras minyak kendaraannya yang mogok di SPBU--

Heri salah satu sopir, truck yang sepat di bincangi di sekitar SPBU Megang Lubuklinggau, mengungkapkan.

Awalnya semalam sekitar pukul 24.00 WIB, mereka mengisi, BBM jenis solar sebanyak Rp400 ribu.

Namun setelah mengisi BBM, mobil yang dia kendarainya sempat jalan sebentar, lalu mati mendadak di jalan keluar SPBU. 

BACA JUGA:Cepetan Nikah, KUA Siapkan 3.700 Fasilitator Bimbingan Perkawinan, Gratis!

BACA JUGA:Menikmati Hasil Korupsi Suaminya, Sandra Dewi Berpeluang Jadi Tersangka ?

"Langsung ngejim kak semalam, idak biso idup. Pas kami cek cek, isi tangki BBM isinyo banyu galo," katanya.

Dia mengaku, mau tidak mau harus menguras seluruh isi BBM yang berada di dalam tanki minyak.

Kategori :