Komposisi
BACA JUGA:7 Ide Hiasan Dinding yang Bikin Ruang Tamu Minimalis Modern Tampak Aesthetic
BACA JUGA:Tak Perlu Sewa Tukang, Memplamir Dinding Bisa Dilakukan Sendiri, Begini Cara yang Mudah dan Benar!
Plester umumnya terdiri dari pasir, semen, dan air, dengan penambahan bahan lain seperti kapur atau serat sesuai kebutuhan.
Sedangkan aci terbuat dari semen dan air, dengan proporsi air yang lebih tinggi untuk meningkatkan kekuatan.
Ketebalan
Lapisan plester biasanya lebih tebal, berkisar antara 20 hingga 25 milimeter.
BACA JUGA:Misteri dan Panorama Rumah Lasem! Telusuri Sejarah dan Rahasia di Balik Dinding-dindingnya
BACA JUGA:Cocok Digunakan di Area Lembab, 5 Pilihan Terbaik Pelindung Dinding Kamar Mandi
Sedangkan aci lebih tipis, dengan ketebalan sekitar 5 hingga 15 milimeter, tergantung pada jenis aci dan permukaan dinding yang akan dilapisi.
Tujuan Penggunaan
Plester digunakan untuk menciptakan permukaan yang rata dan rapi sebagai dasar untuk penyelesaian finishing seperti pengecatan.
Sedangkan aci digunakan sebagai lapisan akhir yang memberikan tampilan halus dan estetis serta melindungi permukaan dari kerusakan cuaca.
BACA JUGA:Jangan Asal Tempel, Begini Cara Pasang Wallpaper di Dinding Lembab Agar Tak Mudah Terkelupas
Tampilan Akhir