Wajib Datang! 7 Kuliner Legendaris di Kota Pontianak Kalbar, Otentik dan Nikmat Bisa Memanjakan Lidah Kamu...

Selasa 30 Apr 2024 - 18:41 WIB
Reporter : Yanti D.P
Editor : Yanti D.P

Choi Pan Ahin adalah restoran yang terkenal dengan kuliner kue sayuran khas Pontianak yang disajikan dengan berbagai isi.

BACA JUGA:Berkunjung Kesini Yuk! 7 Rekomendasi Kuliner Terkenal dan Legendaris Kota Surabaya, Siap-siap Kalap Mata Nih..

BACA JUGA:5 Rekomendasi Kuliner Terkenal dan Legendaris Kota Padang! Makanan yang Ringan sampai Berat Tersaji Disini...

Restoran ini menawarkan 4 macam isi, yaitu bengkoang, kuchai, ebi, dan lain-lain.

Pelanggan dapat memilih untuk makanan yang digoreng ataupun dikukus, Choi Pan Ahin juga terkenal dengan kualitas makanan yang enak dan harga yang terjangkau.

Restoran ini sangat populer di kalangan wisatawan yang ingin mencoba kuliner khas Pontianak.

2. Pondok Pengkang Pontianak 


Pengkang adalah makanan khas Melayu yang berasal dari Kalimantan Barat, Indonesia.

BACA JUGA:Rekomendasi Cafe di Yogyakarta Bikin Nyaman Sekaligus Tempat Kuliner yang Lezat, Rugi Kalo Ngga Kesini!

BACA JUGA:Ingin Memulai Usaha di Dunia Kuliner Pedas? Mie Newmind Tawarkan Makanan dan Bisnisnya, Seperti Apa Ya?

Pengkang mirip dengan lemper, terbuat dari beras ketan atau ketan yang berisi udang ebi dan memiliki citarasa yang unik.

Kemasannya dibungkus dengan daun pisang berbentuk segitiga sama kaki yang dijepit dengan bambu.

Pengkang dapat dinikmati dengan sambal kerang kepah yang memiliki cita rasa gurih.

Pengkang memiliki sejarah panjang di Kalimantan Barat, telah ada sejak tahun 1934, dan telah ditetapkan sebagai warisan budaya tak benda oleh pemerintah.

Kategori :